Surya Pratama, Rezha and Indarto, Eddy and Nugroho, Satrio (2019) Hotel Syariah di Kota Semarang dengan pendekatan Green Building melalui platform EDGE. Undergraduate thesis, Fakultas Teknik Universitas Diponegoro.
PDF Restricted to Repository staff only 226Kb | ||
| PDF 5Kb | |
PDF Restricted to Repository staff only 367Kb | ||
PDF Restricted to Repository staff only 881Kb | ||
| PDF 393Kb | |
| PDF 126Kb | |
| PDF 558Kb | |
| PDF 821Kb |
Abstract
Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang semakin maju pada permasalahan global saat ini, maka diperlukan penyiapan sumber daya manusia yang mumpuni dalam perihal dunia maupun akhirat. Dalam zaman moderen dimana manusia semakin melupakan jatidirinya dan beranjak menjadi masyarakat yang moderen, dimana budaya bukan lagi menjadi identitas dari masyarakat itu sendiri melainkan budaya sudah semakin universal dengan hadir dan terbukanya masyarakat moderen terhadap budaya barat, maka bersatunya pola hidup manusia moderen dengan kebutuhan ruhani terhadap agama semakin diperhatikan. Dilatarbelakangi oleh pentingnya sektor ekonomi berbasis Islam dalam perkembangan zaman. Ekonomi berbasis Islam (Ekis) sudah merambah ke produk produk halal melalui berbagai bidang, salah satunya adalah kepariwisataan. Dilansir dari Tempo pada laman website kompasiana, “Di Indonesia konsep wisata syariah sudah menggaung sejak tahun 2012 dan semakin dikembangkan di daerah pada tahun 2015. Apalagi memang pada 2015 dalam ajang World Halal Travel Award 2015 di Uni Emirat Arab terdapat tiga nominasi yang diraih oleh Indonesia yaitu mencakup bidang World's Best Halal Tourism Destination, World's Best Halal Honeymoon Destination dan World's Best Family Friendly Hotel. Penghargaan untuk destinasi wisata syariah tersebut dua di antaranya dimiliki Pulau Lombok NTB dan satu penghargaan lagi disematkan kepada Jakarta (Tempo.co.id). Selain itu, pemanasan global yang diakibatkan salah satu nya dari bidang Industri pembangunan, maka sangat diharapkan untuk bangun baru maupun lama agar dapat menghemat energi seefisien mungkin. Merespon hal tersebut, direncanakanlah proyek pembangunan hotel berbasis Pariwisata Syari’ah di kota Semarang yang berkonsep gedung bangunan hijau dengan ukuran perangkat lunak daring EDGE.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | N Fine Arts > NA Architecture |
Divisions: | Faculty of Engineering > Department of Architecture Engineering Faculty of Engineering > Department of Architecture Engineering |
ID Code: | 81573 |
Deposited By: | INVALID USER |
Deposited On: | 25 Sep 2020 15:02 |
Last Modified: | 25 Sep 2020 15:02 |
Repository Staff Only: item control page