KOMPUTASI GEOGRAPHICALLY AND TEMPORALLY WEIGHTED REGRESSION BERBASIS GRAPHICAL USER INTERFACE (GUI)

Yasin, Hasbi and Warsito, Budi and Ispriyanti , Dwi and Hakim, Arief Rachman (2018) KOMPUTASI GEOGRAPHICALLY AND TEMPORALLY WEIGHTED REGRESSION BERBASIS GRAPHICAL USER INTERFACE (GUI). Prosiding Seminar Nasional Statistika 2018, 1 (1). pp. 19-24. ISSN 978-602-19006-7-3

[img]
Preview
PDF
1438Kb

Abstract

Geographically and Temporally Weighted Regression (GTWR) merupakan salah satu metode spatio temporal yang dikembangkan pada model regresi linier. Pengembangan dilakukan dengan menambahkan unsur spasial yang direpresentasikan dengan lokasi geografis dan penambahan unsur temporal yang diwakili oleh waktu pengamatan. Dengan metode GTWR akan diperoleh parameter bersifat lokal menurut lokasi dan waktu pengamatan. Perkembangan teknologi telah memunculkan berbagai alat bantu dalam proses analisis data. Salah satunya berkembangnya software statistik yang berbasis antarmuka berupa Graphical User Interface (GUI) untuk memudahkan pengguna. Hasil penelitian ini adalah sebuah sistem komputasi untuk proses analisis data menggunakan model GTWR baik estimasi parameter maupun inferensinya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan dengan menggunakan GUI GTWR pengguna akan sangat dimudahkan dalam proses analisis data spasial menggunakan metode GTWR. Kata kunci : Antar Muka, Komputasi, GTWR, GUI, Spasial, Temporal

Item Type:Article
Subjects:H Social Sciences > HA Statistics
Divisions:Faculty of Science and Mathematics > Department of Statistics
ID Code:73344
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:17 Jun 2019 16:55
Last Modified:17 Jun 2019 16:55

Repository Staff Only: item control page