KAJIAN KETERKAITAN USAHA PENDUKUNG AKOMODASI DENGAN PENGINAPAN DI PRAWIROTAMAN DALAM PERKEMBANGAN PARIWISATA KOTA YOGYAKARTA

UTAMI, Aulia Nastiti and HARYANTO, Ragil (2016) KAJIAN KETERKAITAN USAHA PENDUKUNG AKOMODASI DENGAN PENGINAPAN DI PRAWIROTAMAN DALAM PERKEMBANGAN PARIWISATA KOTA YOGYAKARTA. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img]
Preview
PDF (Judul)
1771Kb
[img]
Preview
PDF (Bab I)
1300Kb
[img]
Preview
PDF (Bab V)
303Kb
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
348Kb

Abstract

Suatu sektor yang sangat potensial dapat berpengaruh pada perkembangan kota, baik secara makro maupun mikro. Pengaruh tersebut juga dialami oleh sektor-sektor lainnya. Tidak sedikit pengaruh dari keberadaan sektor potensial dapat merubah fungsi suatu kawasan yang ada di dalam suatu kota. Hal ini terjadi karena pengaruh yang kuat serta terjadi dalam waktu yang lama. Artinya, jika sektor potensial tersebut dapat mempertahankan eksistensinya maka pengaruh yang terjadi juga akan semakin besar.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure
Divisions:Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
ID Code:55306
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:11 Aug 2017 13:25
Last Modified:09 Oct 2020 15:55

Repository Staff Only: item control page