SEKOLAH TERPADU AN-NURMANIYAH TANGERANG

ZAKKI , RACHMANI and Wijayanti, Wijayanti and Mirza, Ramandhika (2016) SEKOLAH TERPADU AN-NURMANIYAH TANGERANG. Undergraduate thesis, universitas Diponegoro.

[img]
Preview
PDF
718Kb
[img]
Preview
PDF
259Kb
[img]PDF
Restricted to Repository staff only

1226Kb
[img]PDF
Restricted to Repository staff only

393Kb
[img]
Preview
PDF
103Kb
[img]PDF
Restricted to Repository staff only

592Kb
[img]
Preview
PDF
322Kb
[img]
Preview
PDF
178Kb

Abstract

Seiring berjalannya waktu banyak sekali perubahan yang terjadi diberbagai bidang, tidak terkecuali dibidang pendidikan. Perubahan pada bidang pendidikan mengakibatkan terjadinya perubahan pola dan sistem pada bidang pendidikan, dimana perubahan tersebut terjadi pada fokus pendidikan dari yang semula guru menjadi fokus tetapi sekarang murid yang menjadi fokus. Pendidikan merupakan suatu point penting yang harus dipikirkan oleh karena itu segala macam yang berkaitan dengan pendidikan harus diupayakan secara maksimal, dimulai dari sistem,sarana, dan prasarana yang ada. Oleh karena itu dalam membangun Sekolah terpadu An Nurmaniyah ini mengedepankan aspek sarana dan prasarana. Sekolah An Nurmaniyah ini mengalami pemindahan pemilik yayasan dari Yayasan Binong Permai menjadi Yayasan An Nurmaniyah, oleh karena itu pemilik Yayasan An Nurmaniyah sebagai pemilik yang baru ingin memperbaiki sarana dan prasaran untuk menjadikan sekolah ini sebagai sekolah unggulan sesuai dengan visi dan misi sekolah An Nurmaniyah Tangerang. Sekolah terpadu ini terbagi dari jenjang SD. SMP, dan SMK dimana SMK terdiri dari jurusan IT, Akutansi, dan Administrasi. Sekolah terpadu ini mengedepankan sistem moving class. Dengan jumlah kapasistas SD 450 siswa dan siswi, SMP 300 siswa dan siswi, dan SMK 450 siswa dan siswi. Bangunan sekolah ini dalam mengatasi kemajuan dibidang pendidikan maka penggunaan moving class menjadi solusi yang permainan split level menjadi pemecahan dari moving class yang effisien pada sebuah tapak yang sangat sempit. Bangunan ini terletak di lingkungan permukiman oleh karena itu bangunan ini nantinya akan menjadi bangunan yang paling tinggi disekitar permukiman sehingga bangunan ini menjadi sesuatu yang menonjol oleh karena itu bangunan ini dijadikan landmark dengan permainan box-box pada fasade bangunan. Sehingga konsep yang dipake untuk memecahkan masalah ini box split level, dimana solusi itu dianggap menjadi pemecahan yang bisa memecahkan masalah kurikulum pendidikan yang baru.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:N Fine Arts > NA Architecture
Divisions:Faculty of Engineering > Department of Architecture Engineering
Faculty of Engineering > Department of Architecture Engineering
ID Code:50753
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:10 Nov 2016 07:59
Last Modified:10 Nov 2016 07:59

Repository Staff Only: item control page