PENATAAN KAMPUNG WANAREJAN UTARA SEBAGAI SENTRA INDUSTRI TENUN ATBM DI KABUPATEN PEMALANG

AJENGTIRANI ARDINIKEN, FRISCA and Woro Murtini, Titien and Rukayah, Siti (2014) PENATAAN KAMPUNG WANAREJAN UTARA SEBAGAI SENTRA INDUSTRI TENUN ATBM DI KABUPATEN PEMALANG. Undergraduate thesis, Universitas Diponegoro FT. Jurusan Arsitektur.

[img]
Preview
PDF
1034Kb
[img]
Preview
PDF
1569Kb
[img]
Preview
PDF
323Kb
[img]PDF
Restricted to Repository staff only

1348Kb
[img]PDF
Restricted to Repository staff only

2047Kb
[img]PDF
Restricted to Repository staff only

901Kb
[img]
Preview
PDF
443Kb
[img]
Preview
PDF
262Kb

Abstract

Sebagai salah satu potensi daerah yang mempunyai nilai budaya dan nilai ekonomi masyarakat serta mempunyai nilai kekhasan daerah, dengan tingkat kepedulian masyarakat yang tinggi terhadap kelestarian industri kain tenun ATBM pengusaha kain tenun semakin berkembang dan meningkat baik produksinya maupun corak kain tenun yang ada seiring peningkatan permintaan konsumen. Industri Kain Tenun ATBM sudah ada pada jaman penjajahan Belanda, dan dikembangkan oleh beberapa tokoh masyarakat desa. Pada Tahun 1950 an tokoh desa yang mengembangan motif desain kain tenun sarung dikenal Bapak Tasmun, sedangkan peningkatan kualitas hasil dikenal dimasyarakat Bapak M. Sodik To’at, yang berupa kain tenun sarung tradisional sampai sekarang berkembang menjad icon desa Wanarejan Utara sebagai desa kain tenun ATBM atau kain tenun goyor. Kampung Kain Tenun ATBM Wanarejan Utara merupakan sentra industri kain tenun ATBM baik dimasa lalu sampai sekarang, pengembangan kain tenun ATBM telah menyebar ke wilayah desa lain dalam lingkup kecamatan Taman, kecamatan Comal dan kecamatan Petarukan. Kain Tenun ATBM merupakan industri rumah tangga pada kawasanan pemukiman sebagai penghasil kerajinan tenun di desa Wanarejan Utara. Industri rumah tangga kain tenun sempat mengalami pasang surut, hal ini dipengaruhi oleh keadaan ekonomi dan pembinaan yang belum terarah oleh Pemerintah Daerah

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:N Fine Arts > NA Architecture
Divisions:Faculty of Engineering > Department of Architecture Engineering
Faculty of Engineering > Department of Architecture Engineering
ID Code:42658
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:14 Mar 2014 10:03
Last Modified:14 Mar 2014 10:03

Repository Staff Only: item control page