Neutrosofik Bigrup dan Sifat-sifatnya

Suryoto, Suryoto (2012) Neutrosofik Bigrup dan Sifat-sifatnya. In: Seminar Nasional Aljabar 2012, Semarang.

[img]
Preview
PDF
61Kb

Abstract

Neutrosofik bigrup adalah struktur aljabar yang dibentuk dari dua struktur aljabar berupa grup atau neutrosofik grup. Pada makalah ini, berawal dari konsep neutrosofik grup akan dikaji bentuk yang lebih luas, yaitu struktur neutrosofik bigrup dan aspek terkait serta sifat-sifat khasnya. Dengan memanfaatkan peranan unsur neutrosofik sebagai indeterminate dapat diperlihatkan bahwa sebagian besar sifat-sifat dasar yang berlaku pada grup pada umumnya tidak berlaku pada struktur ini.

Item Type:Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects:Q Science > QA Mathematics
Divisions:Faculty of Science and Mathematics > Department of Mathematics
ID Code:39125
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:30 Apr 2013 08:42
Last Modified:30 Apr 2013 08:42

Repository Staff Only: item control page