Sistem Evaluasi Kinerja Institusi Pendidikan Dengan Questionnaire Berbasis Web (Studi Kasus: Teknik Industri UNDIP)

Hartini, Sri and Sriyanto, Sriyanto and Yudhistira, Yudhistira (2010) Sistem Evaluasi Kinerja Institusi Pendidikan Dengan Questionnaire Berbasis Web (Studi Kasus: Teknik Industri UNDIP). In: Seminar Nasional Pengkajian & Penerapan Teknologi Industri (SNPPTI) 2010, 20 Februari 2010, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img]
Preview
PDF
1664Kb

Abstract

Untuk menjamin kualitas pendidikan di Jurusan Teknik INdustri Universitas Diponegoro, diperlukan sebuah rancangan sistem pengukuran kinerja (SPK)yang terintegrasi dengan metode IPMS (Integrated Performance Measurement Systems). Dengan metode IPMS, Key Performance Indicators (KPI) Jurusan Teknik Industri ditentukan berdasarkan stakeholder requirement melalui empat tahapan yaitu: identifikasi stakeholder requirement, external monitor, penetapan objectives, dan identifikasi KPI. Hasil perancangan SPK di Jurusan Teknik Industri UNDIP, dapat mengidentifikasi 38 KPI yang dikelompokkan dalam 9 kriteria kinerja Jurusan Teknik Industri, yaitu: kurikulum, mahasiswa, finansial, SDM, administrasi akademik, proses pembelajaran, alumni, evaluasi dan pengendalian, dan external party. Identifikasi-identifikasi KPI ini akan dibuat dengan sistem informasi kuisioner berbasis web.

Item Type:Conference or Workshop Item (Paper)
Uncontrolled Keywords:sistem informasi, IPMS, KPI
Subjects:T Technology > T Technology (General)
Divisions:Faculty of Engineering > Department of Industrial Engineering
Faculty of Engineering > Department of Industrial Engineering
ID Code:35257
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:15 May 2012 13:03
Last Modified:15 May 2012 13:03

Repository Staff Only: item control page