PENGARUH HARI PERDAGANGAN SAHAM TERHADAP RETURN SAHAM HARIAN DI BURSA EFEK JAKARTA

Nurhayati , Ida (2000) PENGARUH HARI PERDAGANGAN SAHAM TERHADAP RETURN SAHAM HARIAN DI BURSA EFEK JAKARTA. Masters thesis, PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS DIPONEGORO .

[img]
Preview
PDF - Published Version
2084Kb

Abstract

ABSTRACT Study for the effect of share trading days to the daily share returns in Stock Exchange has been carried out most in various countries. Overseas studies produce consistent findings that the daily share returns results in negative impact on Monday (Monday Effect) and resulting in positive impact on Friday (Week End Effect). Those effects are called as day of the week effect. The similar studies carried out in Indonesia have not obtained consistent findings as similar as overseas studies. Even the findings among the researchers have not been produced consistently. Most studies including overseas studies make use of Ordinary Least Squares (OLS), whereas this study does not utilize this approach, as most of the assumptions could not be fulfilled Technical Approaches dealt with the share returns calculation dominantly affect to the amount of daily share returns. These are due to the facts that the irrational factors also used by the investors to do the transactions. Consequently, the demand and supply of the share are also influenced by the behavior of the investors themselves. Statistical approach used for examining the day effects is Autoregressive Moving Average (ARIM4) Approach. This approach is chosen as there is no heteroscedasticity or there is an existence of stationary data. To examine the difference of share trading day effects to the share returns this study utilizes Analysis of Variance (ANOVA). 244 daily aggregate share price indexes (IHSG) and LO 45 Indexes are used for the sample of this study. The findings of this study suggest that (1) all of the share trading days give a positive impact on the share returns, (2) daily aggregate share price indexes (IHSG) do significantly affect the share returns on Thursday and (3) LO 45 Indexes do significantly affect the share returns on Thursday and Friday. These findings imply that the investors should consider the day effects in deciding to be involved in share trading so that they could maximize their future returns. ABSTRAKSI Penelitian mengenai pengaruh hari perdagangan saham terhadap return saham harian di Bursa Efek sudah banyak dilakukan di berbagai negara. Penelitian di luar negeri memperoleh hasil yang konsisten dimana return saham harian negatif pada hari Senin (Monday Effect) dan return saham harian positif pada hari Jum'at (Weekend Effect), kedua hal tersebut sering disebut dengan istilah day of the week effect. Penelitian yang dilakukan di Indonesia belum memperoleh hasil yang konsisten dengan penelitian di luar negeri bahkan antara sate peneliti dengan peneliti lain di dalam negeri juga belum konsisten. Penelitian yang berada di dalam dan di luar negeri kebanyakan menggunakan metode OLS (Ordinary Least Square) hal ini dirasa kurang tepat digunakan untuk penelitian ini, karena asumsi-asumsi dari metode OLS tidak dipenuhi. Faktor teknikal dianggap paling berpengaruh terhadap besamya return saham harian karena faktor yang bersifat irasional dipakai oleh investor untuk melakukan suatu transaksi, sehingga permintaan dan penawaran yang terjadi dipengaruhi oleh perilalcu investor itu sendiri. Metode statistik yang digunakan untuk mengetahui adanya pengaruh hari perdagangan saham terhadap return saham adalah dengan menggunakan metode ARIMA, hal ini disebabkan karena kondisi data stasioner atau tidak terdapat heteroscedastisitas. Untuk mengetahui adanya perbedaan masing¬masing hari perdagangan terhadap return saham digunakan ANOVA. Sampel yang dipakai dalam penelitian ini adalah IHSG dan LQ45. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) untuk IHSG pada hari Kamis dan Jum'at berpengaruh positif terhadap return saham sedangkan LQ45 semua hari perdagangan saham berpengaruh positif terhadap return saham (2) Indek Harga Sahara Gabungan pengaruh yang signifikan secara statistik terjadi pada hari Kamis (3) sedangkan pada LQ45 pengaruh yang signifikan secara statistik terjadi pada hari kamis dan Jum'at. Investor dalam mengambil keputusan hendaknya selalu mempertimbangkan pengaruh hari perdagangan saham karena investor hams selektif untuk memilih hari yang signifikan secara statistik dan yang tidak, karena hal ini akan berpengaruh pada keuntungan yang akan diterima.

Item Type:Thesis (Masters)
Subjects:H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions:School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Management
ID Code:9996
Deposited By:Ms upt perpus3
Deposited On:05 May 2010 15:29
Last Modified:05 May 2010 15:29

Repository Staff Only: item control page