PENGARUH QUALITY OF WORK LIFE TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN KINERJA GURU SD NEGERI DI KABUPATEN KENDAL

Retnowati , Indra (2003) PENGARUH QUALITY OF WORK LIFE TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN KINERJA GURU SD NEGERI DI KABUPATEN KENDAL. Masters thesis, program Pascasarjana Universitas Diponegoro.

[img]
Preview
PDF - Published Version
2977Kb

Abstract

There are two kind of education held in Indonesia, based on the National Education Regulation No 2/1989, which are, formal educations and informal educations. Formal education include Elementary School, Junior High School and Senior High School.. This research will examine further for Elementary School that caused of the population of Elementary School is bigger than Junior High School or Senior High School, so that the validity and the reliability are more support. Otherwise the Elementary School's condition are more variative including the pupil's parents, instrumentations, energy, location (village or city). The focus of this research is prioriated for the teachers of Sixth Grade in Elementary School. These are important, because of Sixth Grade is the last level/terminal for Elementary School, which the success of the pupils are determined by the teacher's role. Indvidually, there is education level, age, motivation, personality, salary, social-economy, working experience, intellegence, skills, etc. The differences are made effort to give them working satsfaction and working habits. Condusive work life can support and increase the working satisfaction in order to give the employee to get appreciation, safety of work and a chance for personal development. Until today, their activity are unknown that the management of Human Resources for the teachers of Sixth Grade in District Kendal have had positive Quality of Work Life to give them working satisfaftion. Working satisfation are expected to give a good work habits which are high quality product in education espescially Elementary School. The objective of this research is to observe the influence of Quality of Work Life factors for working satisfaction, to observe the influence of Quality of Wor Life factors working habits of Sixth Grade's teachers in Elementary School in District Kendal, to analyze the differences Quality of Work Life that based on work location for Sixth Grade's teachers in Elementary School. This research is sampled for about 147 respondent by Purposive Random Sampling Method, whereas the analysis used the Multiple Linear Regression and Indepent Sample t test. Dependent variables of t test in the Multiple Linear Regression are working satisfaction and working habits whereas the independent variable is Quality of Working Habits factors. The Multiple Linear Regression test results Y = 0,042 X1 + 0,086 X2 + 0, 938 X3 + 0,049 X4 + 0,095 Xs + 0,007 X6 for working satisfaction dependent variable in regression equation. The value of Ph equals to 438,052 with significant number equals to 0,000. The value of R2 coefficient is 94,9 %. Whereas for working habits arc Y = 0,093 X1 + 0,493 X2 + 0, 515 X3 + 0,192 X4 0,016 X5 + 0,110 X6. The value of F1, equals to 99,942 with significant number equals to 0,000. The value of It2 coefficient is 81,1 %.The result of Statistical test and Independent Sample t test can be concluded that Quality of Work Life factors have differences between male respondents and female respondents. The differences are the chance for personal development, safety of %%ork, proudness of work and school, open mind and justice. Whereas the Quality of Work Life factors for Independent Sample t test that based on the place, where on the North Coast of Java Ways or not, are teacher's salary and prosperity factors, chance factor for personal development, and savety of work factor. Based on the analysis results can be concluded that Quality of Work Life factors are the aspects that can determine working satisfaction and working habits the teachers of Public Elementary School in District Kendal. Berdasarkan Ill) Pendidikan Nasional yaitu UU no 2 tahun 1989 disebutkan bahwa pendidikan dilaksanakan melalui dua jalur yaitu jalur pendidikan sekolah dan jalur pendidikan luar sekolah. Pendidikan sekolah meliputi tiga jenjang yaitu jenjang Sekolah Dasar, Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama maupun Sekolah Lanjutan Tingkat Atas. Dalam penelitian ini akan diteliti lebih lanjut pada jenjang sekolah dasar (SD) karena populasi SD relatif lebih besar / banyak clibandingkan dengan SLTP atau SLTA sehingga validitas dan reliabilitas lohih mendukung. Disamping itu kondisi sekolah dasar lebih bervariasi meliputi orang tua murid, sarana prasarana, tenaga, lokasi (di desa maupun di kota). Fok us dad penelitian ini adalah diprioritaskan bagi guru SD kelasVl. Hal ini dipandang sangat penting, karena kelas VI merupakan jenjang/terminal terakhir dari pendidikan sekolah dasar. Dimana peran guru sangatlah menentukan dalam keberhasilan para anak didiknya. Secara individual guru SD kelas VI terdapat tingkat pendidikan, usia, motivasi, kepribadian, gaji, sosial-ekonomi, pengalaman kerja, kecerdasan, kecakapan dan sebagainya. Dengan adanya perbedaan tersebut diusahakan agar mereka mendapatkan kepuasan kerja dan kinerja yang baik. Lingkungan kerja yang kondusif dapat mendukung dan meningkatkan kepuasan kerja dengan mengupayakan karyawan memperoleh penghargaan, keamanan kerja, dan memberi kesempatan karyawan untuk berkembang. Dalam kegiatarmya sampai sekarang belum diketahui apakah pengelolaan Sumber Daya Manusia untuk guru SD kelas VI di Kabupaten Kendal sudah mew punyai QWL yang positif untuk memberikan kepuasan kerja bagi mereka. Dengan kepuasan kerja diharapkan dapat menghasilkan kinerja yang baik dalam hal ini produk yang berkulaitas dalm bidang pendidikan khususnya Sekolah Dasar. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh faktor¬faktor Quality Of Work Life terhadap Kepuasan Kerja, mengetaltui pengaruh faktor-faktor Quality Of Work Life terhadap Kinerja guru SD kelas VI di Kabupaten Kendal, menganalisis adanya perbedaan Quality Of Work Life pada guru SD kelas VI berdasarkan jenis kelamin dan menganalisis adanya perbedaan Quality Of Work Life pada guru SD kelas VI berdasarkan lokasi pekerjaannya. Penelitian ini menggunakan sampel sebesar 147 orang dengan menggunakan tehnik purposive random sampling. Sedangkan analisa yang digunakan adalah regresi linier berganda dan uji independent sampek t test. Pada uji regresi linier berganda menggunakan variabel terikatnya adalah kepuasan kerja dan kinerja sedangkan variabel bebasnya adalah faktor-faktor Quality of Work Life. Setelah dilakukan uji regresi linier berganda menghasilkan persamaan regresi untuk variabel terikat kepuasan kerja adalah Y = 0,042 X1 + 0,086 X2 + 0,938 X3 + 0,049 X4 + 0,059 X5 + 0,007 X6. Nilai F hitung sebesar 438,052dengan angka signilikansi sebesar 0,000. Besarnya nilai koefisien determinasi (R2) sebesar 94,9%. Sedangkan untuk kinerja adalah Y = 0,093 X, + 0,493 X2 + 0,515 X3 + 0,192 X4 + 0,016 X5 + 0,110 X6, Nilai F hitung sebesar 99,942 dengan angka signifikansi sebesar 0,000. Besarnya koefisien determinasi (R2) sebesar 81,1%. Hasil uji statist ik dengan uji Independent Sample T test dapat disimpulkan bahwa faktor-faktor Quality of Work Life yang memiliki perbedaan antara responden yang berjenis kelamin laki-laki dengan perempuan adalah faktor kesempatan untuk mengembangkan diri, keamanan kerja, kebanggaan pada pekerjaan dan sekolah serta keterbukaan dan keadilan. Sedangkan uji Independent Sample T test faktor-faktor Quality of Work Life berdasarkan lokasi pekerjaannya yang dilewati jalur Pantura dan yang tidak dilewati jalur Pantura adalah faktor gaji dan kesejahteraan guru, kesempatan untuk mengembangkan diri serta faktor keamanan kerja. Berdasarkan hasil analisis dapat ditarik simpulan ,bahwa laktor—faktor Quality of Work Lift merupakan aspek yang dapat menentukan kepuasan dan kinerja guru SD Negeri di Kabupaten Kendal. Penerapan Quality of Work Lift dan Kepuasan Kerja pada guru SD Negeri di Kabupaten Kendal.

Item Type:Thesis (Masters)
Subjects:H Social Sciences > HV Social pathology. Social and public welfare
Divisions:School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Management
ID Code:9979
Deposited By:Mr UPT Perpus 2
Deposited On:04 May 2010 11:34
Last Modified:04 May 2010 11:34

Repository Staff Only: item control page