TRANSFER INFORMASI INTRA INDUSTRI ATAS PENGUMUMAN DIVIDEN SAHAM (Studi Terhadap Perusahaan-perusahaan yang Tercatat di Bursa Efek Jakarta Periode 1996-2000)

Prasetyana, Salvida Dwi (2003) TRANSFER INFORMASI INTRA INDUSTRI ATAS PENGUMUMAN DIVIDEN SAHAM (Studi Terhadap Perusahaan-perusahaan yang Tercatat di Bursa Efek Jakarta Periode 1996-2000). Masters thesis, program Pascasarjana Universitas Diponegoro.

[img]
Preview
PDF - Published Version
4Mb

Abstract

Stock dividend announcement represent one of the information which must immediately announced to public because this information estimated will be able to influence stock price or decision invesment. Stock dividend announcement, like as cash dividend announcement, dividend initiation and also dividend omision assumed not only reacted by announcing firm the stock dividend but also reacted by other company which do not announce stock dividend at the same subsector industry. Existence of this reaction generally visible from abnormal stock return accepted by investor at the time of windows period. This research is conducted to all company which noted at the Jakarta Stock Exchange during period 1996-2000. From overall of existing population, got sample announcing firm counted 18, sample nonannouncing firm counted 211, and sampel company of group control counted 391. Examination to obstetrical hypothesis of information stock dividend announcement and phenomenon intra industry information transfer done by using t¬statistik analysis. Examination to level of specific characteristic influence announcing firm toward abnormal stock return nonannouncing firm tested to use regression analysis, either through simultan and also parsial. Examination to abnormal mean difference of nonannouncing firm with control group tested to use t-test sample independent analysis. From this research we got the following result: First, stock dividend announcement have an effect to abnormal stock return announcing firm. Second, in this research, stock dividend announcement yield competitive effect and contagion effect. Competitive effect indicate that good news by one company viewed as ugly news by other company. While contagion effect indicate that good news at one particular company of situation extrapolation in the same industry. Third, level of specific characteristic of company posed by variable risk, growth, and competition do not have a significant effect to abnormal stock return nonannouncing firm, either through simultan and also parsial. Fourth, there are difference of mean abnormal stock return between nonannouncing firm and control group. Pengumuman dividen saham merupakan salah satu informasi yang harus segera di umumkan kepada masyarakat karena informasi ini diperkirakan akan dapat mempengaruhi harga sekuritas atau keputusan investasi pemodal. Pengumuman dividen saham, seperti halnya pengumuman dividen tunai, inisiasi dividen maupun omisi dividen diasumsikan tidak hanya direaksi oleh perusahaan yang mengumumkan dividen saham tersebut namun juga direaksi oleh perusahaan lain yang tidak mengumumkan dividen saham pada subsektor yang sama. Adana reaksi ini umumnya tercerm in dari abnormal return saham yang diterima investor pada saat periode jendela. Dalam penelitian ini disamping ingin dilihat kandungan informasi pengumuman dividen saham dan fenomena transfer informasi intra industri juga ingin dilihat pengaruh karakteristik spesifik perusahaan reporter terhadap abnormal return saham perusahaan nonreporter. Penelitian ini dilakukan terhadap seluruh perusahaan yang tercatat di Bursa Efek Jakarta selama periode 1996-2000. Dari keseluruhan populasi yang ada, didapat sampel perusahaan reporter sebanyak 18, sampel perusahaan nonreporter sebanyak 211, dan sampel perusahaan grup kontrol sebanyak 391. Pengujian terhadap hipotesis kandungan informasi pengumuman dividen saham dan fenomena transfer informasi intra industri dilakukan dengan menggunakan analisis t-statistik. Pengujian terhadap besarnya pengaruh karakteristik spesifik perusahaan reporter terhadap abnormal return saham perusahaan nonreporter diuji menggunakan analisis regresi, baik secara parsial maupun simultan. Sedang pengujian terhadap beds rata-rata abnormal return saham perusahan nonreporter dengan grup kontrol diuji menggunakan analisis independent sample t-test. Dan penelitian ini didapat basil sebagai berikut: Pertama, pengumuman dividen saham berpengaruh terhadap abnormal return saham perusahaan reporter. Kedua, dalam penelitian ini pengumuman dividen saham menghasilkan efek kompetitif dan contagion. Efek kompetitif menunjukkan bahwa berita baik oleh sant perusahaan dipandang sebagai berita buruk oleh perusahaan lain. Sedang efek contagion menunjukkan bahwa berita baik pada suatu, perusahaan dapat mengekstrapolasi keadaan elalam suatu industri. Ketiga, besarnya karakteristik spesifik perusahaan yang ditunjukkan oleh variabel tingkat resiko, tingkat pertumbuhan dan tingkat kompetisi tidak berpengaruh secara signifikan terhadap abnormal return saham perusahaan nonreporter, baik secara parsial maupun simultan. Keempat, terdapat perbedaan rata-rata abnormal return saham perusahaan nonreporter dan grup kontrol.

Item Type:Thesis (Masters)
Subjects:H Social Sciences > HG Finance
Divisions:School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Management
ID Code:9972
Deposited By:Mr UPT Perpus 2
Deposited On:04 May 2010 10:37
Last Modified:04 May 2010 10:37

Repository Staff Only: item control page