Widodo, Mauladi (2000) ANALISIS HUBUNGAN ANTARA KEPUASAN KERJA KARYAWAN DENGAN KOMITMEN ORGANISASI PADA PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM KABUPATEN BATANG. Masters thesis, program Pascasarjana Universitas Diponegoro.
| PDF - Published Version 1953Kb |
Abstract
ABSTRACT The data indicate the status of Job Satisfaction and Organizational Commitment in PDAM Batang is low. The statement is based on the degree of the absenteeism and employee complain, this is a background of the research. Research proposed to analyze the relationship between Intrinsic Job Satisfaction and Organizational Commitment in PDAM Batang and to identity factors which can stimulate employee motivation of work. The research was carried out in PDAM Batang total respondeqnd 66 personal Primarydata gatgering was done by interview and to send questionaire to respondeqnd, secondary data were obtained from Bagian Umum (General Section). Data analysis was done quantitatively by apllying the formula of relibity and validity, Pearson correlation and ChiSquare methods. The result indicates the relationship between Core Job Dimension Basic Motivator (two component of intrinsic jon satisfaction) and Organizational Commitment have significant correlation. Also it can be known 10 (ten) items which influence the motivation of work.Core Job Dimension, basic motivator and Organizational Commitment are not influenced by tenure, age and sex. So the strategy for improving the intrinsic job satisfaction and organizational commitment are not necessary distinguished baseed on tenure, age and sex. Imporoving of core job dimension, basic motivator (intrinsic job satisfaction) and organizational commitment can be done by : Giving recognation to employee who perform good job, composing a standard operation procedure and provide the employee opportunities for personal growth/personal development. And also should consider the intrinsic and extrinsic factor, in the Herzberg theory. for other researher are advised to studied the quetionaire attached for improving the reliability and validity coeffisient. Dada data yang didapat, mengindikasikan bahwa kepuasan kerja dan komitmen organiasi karyawan PDAM Kabupaten Batang adalah kurang, hal ini nampak dari data/karyawan yang terlambat datang, karyawan yang mangkir dan adanya surat keluhan kepada Direksi. Oleh karenanya maka diadakan penelitian ini. Tujuan penelitian ini adalah : menganalisis hubungan antara kepuasan kerja intrinsik dan komitmen organisasi di PDAM Kabupaten Batang, mengetahui tingkat kepentingan dari faktor-faktor yang dapat memberikan dorongan/meningkatkan motivasi kerja karyawan. Penelitian dilakukan dengan responden semua karyawan sejumlah 66 orang. Pengumpulan data primer dilakukan dengan wawancara dan menyebar kuesioner, sedangkan data sekunder diperoleh dari Bagian Umum PDAM Batang. Analisis data dilakukan dengan metode kuantitatif dengan menggunakan analisis validitas dan reliabilitas, perhitungan koefisien korelasi Pearson dan Chi Square. Dad hasil penelitian diketahui bahwa hubungan antara Dimensi Intl Pekerjaan dan Motivasi Dasar yang ..inerupakan komponen dad Kepuasan Kerja Intrinsik dengan Komitmen Organisasi mempunyai hubungan yang signifikan. Di dapat pula 10 hal yang dapat mendorong motivasi kerja karyawan. Faktor umur Jenis kelamin dan Masa kerja tidak mempengaruhi Dimensi Intl Pekerjaan, Motivasi Dasar dan Komitmen Organisasi karyawan, sehingga tidak perlu diadakan pembedaan kebijaksanaan/ strategi peningkatan Kepuasan Kerja Intrinsik dan Komitmen Organisasi. Dalam upaya meningkatkan Dimensi Inti Pekerjaan, Motivasi Dasar (kepuasan kerja intrinsik) dan Komitmen organisasi, maka dapat dilakukan dengan memberikan pengakuan kepada karyawan yang berhasil menyelesaikan pekerjaan dengan balk, menyusun uraian tugas dan tanggung jawab yang detail, membuat standard operation Procedure, memberi kesempatan kepada karyawan yang akan mengembangkan diri (memberikan ijin belajar, membantu biaya pendidikan). Dalam melakukan upaya peningkatan kepuasan kerja, disamping menangani faktor-faktor intrinsik, juga hams memperhatikan faktor ekstrinsik, seperti yang dimaksud dalam Teori dua faktor Herzberg. Untuk para peneliti, yang akan melakukan penelitian sejenis, bila akan menggunakan kuesioner ini, hams dilakukan beberapa perbaikan supaya diperoleh koefisiensi reliabilitas dan validitas yang baik.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Management |
ID Code: | 9331 |
Deposited By: | Mr UPT Perpus 2 |
Deposited On: | 27 Apr 2010 11:56 |
Last Modified: | 27 Apr 2010 11:56 |
Repository Staff Only: item control page