ANALISIS TINGKAT KERUSAKAN PRODUK DI PT ALAM DAYA SAKTI SEMARANG

Adiprasetyo, MB. Maureen (1996) ANALISIS TINGKAT KERUSAKAN PRODUK DI PT ALAM DAYA SAKTI SEMARANG. Masters thesis, program Pascasarjana Universitas Diponegoro.

[img]
Preview
PDF - Published Version
3834Kb

Abstract

ABSTRACT PT. ALAIVI DATA SAKTI is a manufacturing company who make a paving block in Central Java. It is a leader company in this industry. This company only has one branch in Kudus. According to the needs of paving product, the company tries to fulfill the needs and deliveries in the right time. But unfortunately, the results of production are not perfect and always have defects. The defects causes cost of product become higher and the delivery not in the right time. The problem cause cost to the company, and the company image. To solve this problem, it must find what kind of fact which causes some defects in the production. After that we can fmd a way to solve this problem. The way to solve the problem are to measure the deviation — subject who has great potential defects with quality control analysis diagram (P-Chart). From this analysis, we can know the quality of product and the defects. This research use nine months data. There are August 96, September 96, October 96, Jun 97, July 97, August 97, March 98, April 98, and May 98. The results from analysis said that the defect always occurs in 13 times in Thurdays, 18 times in Friday and 15 times in Saturday. After that we uses bone fish diagram to fmd what it is the cause of the problem. The results said that the most causes of the problem is absenteism. The problem of absenteism occurs in August 96 is 92%, September 96 is 88%, and October 96 is 93%. In 1997 the absenteism in June 97 is 98%, July 97 is 94%, and August 97 is 97 %. In 1998 the absenteism are 57% in March, 44% in April, and 49% in May. The damage usualy happened in working days and it was caused by old machine. The strategy to solve this problem is routine control to machine to avoid failure and reduce shift time in Friday to be 6 hours so the total working time in Friday is 12 hours. We hope this strategy can solve the problem, and increase the quality of product, increase the time of delivery, and reduce the damage. ABSTRAK PT. Alam Daya Sakti Semarang merupakan perusahaan yang bergerak di bidang pembuatan paving blok di Jawa Tengah clan merupakan perusahaan leader. Perusahaan ini hanya mempunyai sate cabang yang berada di Kudus. Sesuai dengan perkembattgan kebutuhan akan produk paving, maka pem_sahaan berusaha untuk memenuhi permintaan dad mengirimkatmy a tepat waktu. Namun dalam kenyataannya, hasil produksi tidak selalu sempuma clan selalu terdapat basil produk yang mengalami kerusakan. Dengan adanya kerusakan pada hasil produksi tersebut, mengakibatkan pengiriman produksi menjacli terlambat dan keuntungan perusahaan menjadi berkurang. Hal ini tentu merugikan perusahaan, apalagi perusahaan merupakan leader dimana hams mempertahankart keunggulan produknya. Untuk itu perlu dicari faktor - faktor yang menjadi penyebab dad kerusakan pada hasil produksi tersebut. Setelah diketahui penyebabnya, kemudian dicari strategi untuk mengurangi atau menanggulangi penyebab kerusakan agar tidak menjadi semakin besar. Langkah yang dilakukan dalam penelitian ini pertama - tama adalah mengukur terjadinya penyimpangan yaitu kejadian yang mempunyai prosentasi kerusakan yang tinggi dengan menggunakan analisis diagram pengawasan mute yaitu p - chart. Dad analisis diagram pengawasan akan diketahui kualitas produk dan kerusakan yang terjadi. Penelitian ini menggunakan data sebanyak 9 bulan yaitu untuk tahun 1996 yaitu bulan Agustus, September dan Oktober. Untuk tahun 1997 yaitu bulan Juni, Juli dan Agustus. Untuk tahun 1998 yaitu bulan Mara, April dan Mei Hasil dad analisis diagram pengawasan ini yaitu kerusakan yang sering terjadi pada hari Kamis yaitu 13 kali, had Jumat yaitu 18 kali dan Sakti yaitu 15 kali Kemudian digunakan analisis diagram tulang ikan untuk menemukan penyebab yang sebenamya. Hasil yang ditemukan menyatakan bahwa penyebab dari adanya kerusakan hasil produksi adalah absensi tenaga kerja yang ingin cepat pulang yaitu untuk bulan Agustus 1996 sebesar 92%, bulan September 1996 sebesar 88% dan bulan Oktober 1996 sebesar 93%. Untuk bulan Juni 1997 sebesar 98%, bulan Juli 1997 sebesar 94%, dan untuk bulan Agustus 1997 sebesar 97%. Untuk bulan Maret 1998 sebesar 57%, bulan April 1998 sebesar 44%, dan untuk bulan Mei 1998 sebesar 49%. Kerusakan hasil produksi pada hari biasa disebabkan karena keadaan mesin yang sudah agak tua. Dad penyebab tersebut maka strategi yang diterapkan untuk mengatasi yaitu menerapkan strategi pengawasan rutin terhadap mesin agar kerusakan mesin dapat segera diatasi dan mengurangi jam kerja shift pada hari Jumat menjadi 6 jam kerja sehingga total jam kerja pada had Jumat menjadi 12 jam kerja. Dengan menerapkan strategi ini diharapkan proses produksi dapat berlangsung dengan balk serta kerusakan basil produksi dapat berkurang sehingga dapat memenuhi target pengiriman. Untuk tenacm kerja, pengurangan jam kerja ini lebih baik karena mereka dapat pulang lebih awal.

Item Type:Thesis (Masters)
Subjects:H Social Sciences > HG Finance
Divisions:School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Management
ID Code:9242
Deposited By:Mr UPT Perpus 2
Deposited On:27 Apr 2010 08:15
Last Modified:27 Apr 2010 08:15

Repository Staff Only: item control page