Fredianto, Ronie (2001) HUBUNGAN ANTARA LINGKUNGAN EKSTERNAL, ORIENTASI STRATEGIK, DAN KINERJA PERUSAHAAN SEBUAH STUDI TERAPAN PADA PERUSAHAAN-PERUSAHAAN MANUFAKTUR MENENGAH-KECEL, DI KOTA SEMARANG. Masters thesis, Program Pascasarjana Universitas Diponegoro.
| PDF - Published Version 4Mb |
Abstract
ABSTRACT This study is aimed at examining the environment-strategy-performance relations for Indonesian firms with focus on small and medium-sized manufacturing firms located in Semarang, Central Java Province. The respondents of this study are top manager of firm whom randomly selected In this study, the environment is conceptualized along the dimensions of complexity, dynamism, and munificence, while the strategic orientation comprises the dimensions of innovativeness, proactiveness, and risk taking. A series of multiple regression analyses is employed to test the hypotheses and the results showned that increased environmental dynamism is positively and significantly associated with firm's innovativeness, proactiveness, and risk taking. When contextual conditions are perceived complex and munificent, however, the strategic decisions are made more deliberately. Moreover, firm 's innovativeness and proactiveness significantly affect overall performance which including both growth and profitability. The results indicate that manufacturing firms in Semarang could be categorized as wary entrepreneurial firms. The empirical findings suggest that the environment-strategy configuration has a positive implication for firms' performance and it demonstrates that the environment-strategy-performance paradigm is applicable in Indonesia's context Implications and suggestions for future research are also discussed ABSTRAKSI Penelitian ini ditujukan untuk menguji hubungan antara lingkungan eksternal, orientasi strategik, dan kinerja perusahaan dengan memusatkan pada perusahaan-perusahaan manufaktur menengah-kecil di Kotamadya (Kota) Semarang. Responden dalam penelitian ini adalah para manajer puncak perusahaan manufaktur menengah-kecil yang dipilih secara acak. Dalam penelitian ini lingkungan eksternal dikonseptualisasikan atas dimensi-dimensi kompleksitas, dinamika, dan Jaya dukung lingkungan eksternal. Sedangkan orientasi strategik terdiri dari dimeusi kemauan untuk melakukan inovasi, proaktivitas, dan berani mengambil resiko. Serangkaian analisis regresi berganda digunakan untuk menguji hipotesis-hipotesis yang diajukan dan hasil analisis menunjukkan bahwa meningkatnya dinamika lingkungan, eksternal berhubungan searah dan signifikan dengan kemauan untuk melakukan inovasi, proaktivitas, dan keberanian dalam mengambil resiko. Ketika lingkungan eksternal dipersepsikan kompleks dan mendukung, keputusan strategik dilakukan dengan lebih hati-hati. Lebih jauh, kemauan untuk melakukan inovasi dan proaktivitas berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja perusahaan yang mencakup pertumbuhan dan kemampulabaan. Basil penelitian ini menandakan bahwa perusahaan-perusahaan manufaktur menengah-kecil di Kotamadya Semarang dapat dikategorikan sebagai perusahaan entrepreneurial yang hati-hati. Basil penelitian juga membuktikan bahwa konfigurasi lingkungan eksternal dengan orientasi strategik berimplikasi positif terhadap kinerja perusahaan. Lebih jauh, penelitian empiris ini menunjukan bahwa paradigma lingkungan eksternal, orientasi strategik, dan kinerja perusahaan dapat diterapkan dalam konteks industri di Indonesia. Implikasi-implikasi dan agenda penelitian yang akan datang juga diuraikan dalam penelitian ini.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Management |
ID Code: | 9055 |
Deposited By: | Mr UPT Perpus 2 |
Deposited On: | 22 Apr 2010 12:46 |
Last Modified: | 22 Apr 2010 12:46 |
Repository Staff Only: item control page