Fitri Irawan, Aida (2018) PENERAPAN METODE PROMETHEE MULTI-CRITERIA DECISION MAKING DALAM MENENTUKAN URUTAN PRIORITAS DARI LIMA ALTERNATIF SEKOLAH MENENGAH ATAS DI KOTA SEMARANG. Undergraduate thesis, Universitas Diponegoro.
| PDF (Introduction) - Published Version 511Kb | |
PDF (Content) - Published Version Restricted to Repository staff only 2942Kb | ||
| PDF (Bibliography) - Published Version 193Kb |
Abstract
Pemilihan sekolah merupakan suatu cara atau proses untuk menentukan satu pilihan dari beberapa alternatif sekolah dengan mempertimbangkan segala kemungkinan yang ada, agar diperoleh pilihan akhir yang tepat. Kemungkinan-kemungkinan tersebut bisa berupa kriteria-kriteria atau sesuatu hal yang digunakan sebagai dasar untuk menentukan pilihan. Adanya jumlah alternatif yang banyak dan setiap alternatif memiliki ketentuan masing-masing, munculah satu permasalahan tentang bagaimana mengambil keputusan untuk memilih sekolah yang terbaik sesuai dengan kriteria-kriteria dan kondisi yang ada. Pada skripsi ini, dibahas mengenai penentuan urutan prioritas dari lima alternatif sekolah menengah atas di Kota Semarang dengan kriteria-kriteria yang ditentukan berdasarkan hasil uji validitas dan reliabilitas penyebaran kuisioner. Berdasarkan permasalahan tersebut dapat dicari solusi yang tepat untuk menentukan urutan prioritas dari beberapa alternatif sekolah dengan menggunakan Metode PROMETHEE masalah Multi-criteria Decision Making (MCDM) atau pengambilan keputusan kriteria majemuk sehingga dapat digunakan sebagai acauan untuk menentukan pilihan sekolah yang tepat. Kata Kunci : Kriteria Pemilihan Sekolah, Uji Validitas dan Reliabilitas, Sistem Pengambilan Keputusan, PROMETHEE
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Q Science > QA Mathematics |
Divisions: | Faculty of Science and Mathematics > Department of Mathematics |
ID Code: | 84320 |
Deposited By: | INVALID USER |
Deposited On: | 15 Jun 2022 08:51 |
Last Modified: | 15 Jun 2022 08:51 |
Repository Staff Only: item control page