EFISIENSI EKONOMI USAHA SAPI PERAH DI KAWASAN USAHA PETERNAKAN (KUNAK) KECAMATAN PAMIJAHAN KABUPATEN BOGOR

setianti, citra and SETIADI , AGUS and Ekowati, Titik (2015) EFISIENSI EKONOMI USAHA SAPI PERAH DI KAWASAN USAHA PETERNAKAN (KUNAK) KECAMATAN PAMIJAHAN KABUPATEN BOGOR. AGROMEDIA: Berkala Ilmiah Ilmu-Ilmu Pertanian Lembaga Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat (LPPM) Sekolah Tinggi Ilmu Pertanian Farming Semarang, 33 (2). pp. 35-45. ISSN 0215-8302

[img]
Preview
PDF
2485Kb

Official URL: http://jurnalkampus.stipfarming.ac.id/index.php/am...

Abstract

ABSTRAK Penelitian survey yang telah dilaksanakan dari bulan Agustus-Oktober 2013 di Kawasan Usaha Peternakan (KUNAK) Kecamatan Pamijahan Kabupaten Bogor yang bertujuan untuk mengetahui efisiensi ekonomi peternakan sapi perah. Penentuan lokasi penelitian yang digunakan adalah metode purposive. Jumlah responden dalam penelitian 80 orang. Teknik sampling yang digunakan adalah teknik simple random sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan rata-rata penerimaan yang diperoleh di lokasi penelitian sebesar Rp. 120.669.157,-/tahun. Rata-rata biaya produksi yang dikeluarkan di lokasi penelitian sebesar Rp. 76.592.157,-/tahun. Pendapatan ratarata usaha ternak sapi perah di lokasi penelitian adalah Rp. 44.077.000,-/tahun. Variabel harga pakan konsentrat, harga obat-obatan dan upah tenaga kerja secara ekonomi tidak efisien, sedangkan untuk variabel harga pakan hijauan secara ekonomi belum efisien. Variabel upah inseminasi buatan secara ekonomi sudah efisien.

Item Type:Article
Subjects:S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions:Faculty of Animal and Agricultural Sciences > Department of Agribusiness
ID Code:82369
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:25 Jan 2021 12:00
Last Modified:25 Jan 2021 12:00

Repository Staff Only: item control page