EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM PEDULI GIZI BALITA LAMONGAN (PELITA LA) DI KABUPATEN LAMONGAN (STUDI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS DRADAH LAMONGAN)

RAHMAWATI, AULIA FIRDA (2020) EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM PEDULI GIZI BALITA LAMONGAN (PELITA LA) DI KABUPATEN LAMONGAN (STUDI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS DRADAH LAMONGAN). Undergraduate thesis, Diponegoro University.

[img]
Preview
PDF - Published Version
5Kb

Abstract

Stunting merupakan suatu bentuk kegagalan pertumbuhan akibat dampak jangka panjang dari pola asuh keluarga yang tidak baik. Prevalensi stunting di Indonesia masih cukup besar yaitu 30,8 % sedangkan target stunting dari WHO adalah 20%. Kabupaten Lamongan memiliki program yang bernama Peduli Gizi Balita Lamongan sebagai upaya penurunan prevalensi stunting di Lamongan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pelaksanaan Program Peduli Gizi Balita Lamongan (PELITA LA) terhadap Stunting di Lamongan Jawa Timur.Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif menggunakan metode kualitatif indepth interview. Subjek penelitian ini adalah kader kesehatan, pemegang program dan peserta program. Hasil penelitian menunjukkan bahwa belum semua kader mendapat pelatihan, sarana prasarana belum mencukupi dan juga tidak ada pedoman pelaksanaan program. Kesimpulan aspek input berupa man, material dan methode belum berjalan dengan baik sehingga berpengaruh terhadap pelaksanaan program dan prevalensi stunting di Puskesmas Dradah Lamongan. Kata kunci : evaluasi program, stunting, balita

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
Divisions:Faculty of Public Health > Department of Public Health
ID Code:82232
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:08 Jan 2021 14:38
Last Modified:08 Jan 2021 14:38

Repository Staff Only: item control page