ANALISIS HARGA POKOK PRODUKSI SAPI POTONG DENGAN SISTEM PEMBIBITAN PADA ANGGOTA KTT TRI ANDINIREJO KELURAHAN BENER KECAMATAN TEGALREJO YOGYAKARTA

NNT, sukma and Purnomoadi, Agung and Ekowati, Titik (2016) ANALISIS HARGA POKOK PRODUKSI SAPI POTONG DENGAN SISTEM PEMBIBITAN PADA ANGGOTA KTT TRI ANDINIREJO KELURAHAN BENER KECAMATAN TEGALREJO YOGYAKARTA. Agromedia sekolah tinggi ilmu pertanian farming semarang, 34 (2). pp. 1-6. ISSN 0215-8302

[img]
Preview
PDF
1390Kb

Official URL: http://jurnalkampus.stipfarming.ac.id/index.php/am...

Abstract

ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis biaya produksi ternak pada anggota kelompok tani ternak (KTT) Tri Andinirejo Yogyakarta, menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi harga pokok produksi (HPP) ternak pada anggota KTT Tri Andinirejo Yogyakarta dan menganalisis pendapatan anggota KTT Tri Andinirejo Yogyakarta. Penentuan lokasi ditentukan dengan metode purposive. Analisis data menggunakan analisis penentuan harga berbasis HPP dan analisis linier berganda. Berdasarkan hasil penelitian dapat diketahui bahwa secara serempak biaya hijauan, biaya konsentrat, biaya reproduksi, biaya pengobatan, jumlah ternak dan tenaga kerja berpengaruh nyata terhadap HPP KTT Tri Andinirejo. Secara parsial biaya hijauan, biaya konsentrat, biaya reproduksi dan tenaga kerja berpengaruh nyata terhadap HPP KTT Tri Andinirejo. Biaya pengobatan dan jumlah ternak tidak berpengaruh nyata terhadap HPP KTT Tri Andinirejo. Rata-rata pendapatan yang diperoleh 42 peternak KTT Tri Andinirejo per tahun sebesar Rp.1.577.089. Usaha ternak sapi potong dengan sistem pembibitan kurang menguntungkan. Kata Kunci :HPP, KTT,Pembibitan, Pendapatan,Sapi.

Item Type:Article
Subjects:S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions:Faculty of Animal and Agricultural Sciences > Department of Agribusiness
ID Code:82103
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:27 Dec 2020 18:22
Last Modified:27 Dec 2020 18:22

Repository Staff Only: item control page