Ikhtiyath, Alex and Suhartono, Suhartono (2018) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN KARYAWAN MENGGUNAKAN METODE PROMETHEE (STUDI KASUS: CV. ELFA’S KUDUS). Undergraduate thesis, Universitas Diponegoro.
| PDF Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. 351Kb |
Abstract
CV.Elfa’smerupakanperusahaanyang bergerak di bidang konveksi dengan menghasilkan pakaian jadi baik untuk pria maupun wanita . Produk yang dihasilkan antara lain jas, almamater, jaket, toga wisuda, seragam sekolah, tas kantor, setelan training, topi, dasi, dan lain-lain. Untuk meningkatkan jumlah produksi dan mempercepat proses produksi, CV. Elfa’s akan melakukan penambahan jumlah karyawan. Dalam penerimaan karyawan, perusahaan mempunyai standar yang tinggi untuk tetap menjaga kualitas produk yang dihasilkan. Kriteria yang digunakan adalah pengalaman kerja, keahlian, religius, moral dan perilaku, usia, serta hasil praktik. Oleh karena itu diperlukan suatu sistem pendukung keputusan yang bertujuan untuk mendukung seleksi penerimaan karyawan tersebut. Sistem ini dibangun dengan menggunakan metode Preference Ranking Organization Method For Enrichment Evaluation (Promethee) dan model pengembangan perangkat lunak yang digunakan yaitu waterfall. Hasil dari sistem ini merupakan perangkingan dari beberapa calon karyawan sehingga calon karyawan yang mempunyai nilai tertinggi dijadikan sebagai rekomendasi karyawan diterima.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software |
Divisions: | Faculty of Science and Mathematics > Department of Computer Science |
ID Code: | 78242 |
Deposited By: | INVALID USER |
Deposited On: | 19 Nov 2019 13:16 |
Last Modified: | 19 Nov 2019 13:16 |
Repository Staff Only: item control page