PREDIKSI URBAN SHRINKAGE PADA METROPOLITAN SURAKARTA DENGAN ALGORITMA CELLULAR AUTOMATA DAN SLEUTH

WIBISONO, Jonathan Hardianto and SEJATI, Anang Wahyu (2019) PREDIKSI URBAN SHRINKAGE PADA METROPOLITAN SURAKARTA DENGAN ALGORITMA CELLULAR AUTOMATA DAN SLEUTH. Undergraduate thesis, Universitas Diponegoro.

[img]
Preview
PDF (Judul)
714Kb
[img]
Preview
PDF (Bab I)
835Kb
[img]
Preview
PDF (Bab V)
103Kb
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
156Kb

Abstract

Urban shrinkage adalah fenomena yang terjadi di suatu wilayah akibat dari kemunduran ekonomi, pergeseran demografi, atau perang sehingga terjadi depopulasi. Perkembangan wilayah yang tidak seimbang di Kawasan Metropolitan Surakarta (KMS) menyebabkan munculnya pusatpusat kegiatan baru di kawasan peri urban Kota Surakarta dan mendorong migrasi keluar dari Kota Surakarta. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui apakah fenomena urban shrinkage akan terjadi di kawasan Metropolitan Surakarta sebagai dampak dari perpindahan penduduk dan pergeseran demografi tersebut.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:G Geography. Anthropology. Recreation > G Geography (General)
T Technology > Computer engineering. Embedded system. Network. Softwares. Robotics. Multimedia
Divisions:Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
ID Code:73756
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:03 Jul 2019 12:26
Last Modified:26 Aug 2020 15:39

Repository Staff Only: item control page