KESESUAIAN LAHAN UNTUK PENGEMBANGAN TAMBAK GARAM DI WILAYAH PESISIR KABUPATEN PATI

KURNIAWAN, Nofri and BASUKI, Yudi (2019) KESESUAIAN LAHAN UNTUK PENGEMBANGAN TAMBAK GARAM DI WILAYAH PESISIR KABUPATEN PATI. Masters thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img]
Preview
PDF
258Kb

Abstract

Garam merupakan komoditas vital yang digunakan untuk keperluan konsumsi atau industri. Permintaan garam terus meningkat seiring dengan bertambahnya jumlah penduduk dan pesatnya kegiatan industri di dunia. Total luasan lahan tambak di Kabupaten Pati mencapai 10.193 Ha tetapi hanya seperlima atau sekitar 2.564 Ha yang intensif digunakan untuk tambak garam. Gambaran potensi teknis wilayah pesisir Kabupaten Pati yang masih belum jelas serta bagaimana gambaran kesesuaian lahan untuk tambak garam mendorong untuk dilakukan penelitian ini.

Item Type:Thesis (Masters)
Subjects:G Geography. Anthropology. Recreation > G Geography (General)
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
Divisions:School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Urban and Regional Planning
ID Code:73348
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:18 Jun 2019 09:29
Last Modified:18 Jun 2019 09:29

Repository Staff Only: item control page