KONSEP CAPTIVE PORTAL UNTUK AUTHENTIKASI PENGGUNA LAYANAN INTERNET

Budiawan, Ery Setiadi and Noranita, Beta (2009) KONSEP CAPTIVE PORTAL UNTUK AUTHENTIKASI PENGGUNA LAYANAN INTERNET. Undergraduate thesis, Mathematics and Natural science.

[img]
Preview
PDF
79Kb

Abstract

Penggunaan layanan internet di era globalisasi ini sudah sangat meningkat. Keamanan layanan internet merupakan tuntutan yang harus terpenuhi dalam usaha menciptakan kenyamanan dalam penggunaan layanan internet. Konsep Captive Portal merupakan salah satu cara untuk mengamankan layanan internet. Captive portal bekerja dengan cara mengalihkan semua permintaan akses http dari user menuju ke sebuah halaman khusus yang biasanya berupa halaman autentikasi pengguna yang berisi pertanyaan berupa username dan password atau halaman kesepakatan antara pengguna dengan penyedia jaringan wireless yang berfungsi untuk melakukan autentikasi, sebelum user mengakses internet. Pengalihan permintaan http tersebut dilakukan dengan menginterupsi semua paket dan mengabaikan setiap alamat dan nomor port.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords:keamanan, captive portal, authentikasi, internet.
Subjects:Q Science > QA Mathematics
Divisions:Faculty of Science and Mathematics > Department of Mathematics
ID Code:7331
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:20 Mar 2010 17:49
Last Modified:20 Mar 2010 17:49

Repository Staff Only: item control page