ANALISIS MODEL PENYEBARAN MALARIA YANG BERGANTUNG PADA POPULASI MANUSIA DAN NYAMUK

Prastiwi, Renny Dwi and Widowati, Widowati (2009) ANALISIS MODEL PENYEBARAN MALARIA YANG BERGANTUNG PADA POPULASI MANUSIA DAN NYAMUK. Undergraduate thesis, Mathematics and Natural science.

[img]
Preview
PDF
75Kb

Abstract

Malaria adalah penyakit yang disebabkan oleh parasit plasmodium yang ditularkan pada manusia melalui gigitan nyamuk Anopheles. Penyebaran malaria dapat diformulasikan ke dalam model matematika yang bergantung pada populasi manusia dan nyamuk. Bentuk model tersebut adalah sistem persamaan differensial non linear dengan lima variable tak bebas )(tu, )(tw, )(tR, )(tx, dan )(tz. Selanjutnya dari model tersebut dianalisis kestabilan dari solusi kasetimbangan. Hasil analisa menunjukkan bahwa model penyebaran malaria memungkinkan mempunyai enam titik kesetimbangan yang terdiri atas satu Disease Free Equilibrium dan lima kesetimbangan endemik. Kestabilan dapat ditentukan dengan melihat nilai eigen dari persamaan differensial non linear yang telah dilinearkan.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords:the spread of malaria model, equilibrium point, stability of equilibrium
Subjects:Q Science > QA Mathematics
Divisions:Faculty of Science and Mathematics > Department of Mathematics
ID Code:7329
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:20 Mar 2010 17:48
Last Modified:20 Mar 2010 17:48

Repository Staff Only: item control page