PERSEPSI MOTIVASI MENETAP ATAU PINDAH MASYARAKAT TERHADAP DAMPAK PERUBAHAN PEMANFAATAN LAHAN DI KAMPUNG BATERMAN DAN PETEMPEN

SYAHRANI, Adistianti and SOETOMO, Sugiono (2018) PERSEPSI MOTIVASI MENETAP ATAU PINDAH MASYARAKAT TERHADAP DAMPAK PERUBAHAN PEMANFAATAN LAHAN DI KAMPUNG BATERMAN DAN PETEMPEN. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img]
Preview
PDF (Bab I)
2697Kb
[img]
Preview
PDF (Bab V)
109Kb
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
173Kb
[img]
Preview
PDF (Judul)
563Kb

Abstract

Kampung Baterman dan Petempen merupakan kampung yang terletak di Kelurahan Kembangsari,Kota Semarang. Sebagai kampung yang terletak di pusat kota, pemanfaatan lahan terus mengalami perkembangan. Hal ini disebabkan bahwa lokasi tersebut merupakan salah satu kawasan dengan aktivitas yang tinggi. Sesuai dengan RTRW Kota Semarang tahun 2011-2031 bahwa lokasi Kampung Petempen dan Baterman merupakan kawasan yang diperuntukkan sebagai permukiman, perkantoran serta perdagangan dan jasa.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
Divisions:Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
ID Code:71742
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:16 Apr 2019 13:40
Last Modified:14 Sep 2020 04:26

Repository Staff Only: item control page