LOLON, Antonius and SUNARYO, Broto (2014) KAJIAN PENILAIAN KINERJA PDAM KOTA PALANGKA RAYA. Masters thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO.
Full text not available from this repository.
Abstract
Penelitian ini dilatar belakangi atas kondisi kinerja PDAM Kota Palangka Raya sebagai Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) yang fungsinya sebagai penyedia air bagi masyarakat dan menciptakan laba perusahaan. Artinya fungsi PDAM selain orientasi pada social service juga profit oriented. Kondisi umum kapasitas produksi air bersih PDAM Kota Palangka Raya masih idle capacity, dari jumlah kapasitas terpasang 255 lilter/detik baru digunakan sebesar 179,5 liter/detik dengan jumlah sambungan rumah hingga tahun 2013 sebanyak 17.262 sambungan rumah (SR) atau cakupan pelayanan teknis 51,05% dari total penduduk 232.950 jiwa, sedangkan target Direktorat Jenderal Cipta Karya Kementerian Pekerjaan Umum tahun 2015 cakupan perlayanan perkotaan 100%. Hal ini menjadi tantangan berat bagi Pemerintah Kota Palangka Raya, khususnya PDAM guna meningkatkan kinerja baik secara teknis maupun keuangan.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Urban and Regional Planning |
ID Code: | 69106 |
Deposited By: | INVALID USER |
Deposited On: | 29 Jan 2019 11:15 |
Last Modified: | 08 Sep 2020 11:04 |
Repository Staff Only: item control page