SAGALA, Rianto Joshua Roinson and RAHDRIAWAN, Mardwi (2018) IDENTIFIKASI ZONA RAWAN BENCANA BANJIR DAN JALUR EVAKUASI BENCANA BERBASIS SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (STUDI KASUS: KECAMATAN GENUK, KOTA SEMARANG). Undergraduate thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO.
| PDF 22Kb |
Abstract
Bencana banjir merupakan peristiwa dimana daratan yang biasanya kering menjadi tergenang air dan berdampak merugikan masyarakat. Pada daerah perkotaan, bencana banjir merupakan bencana yang sering terjadi dan salah satunya di Kecamatan Genuk, Kota Semarang. Berdasarkan BPBD Kota Semarang, 10 dari 13 kelurahan di Kecamatan Genuk teridentifikasi daerah rawan bencana banjir . Selain itu, berdasarkan hasil pengumpulan data informasi online selama akhir tahun 2016 hingga awal tahun 2018 terdapat 9 peristiwa bencana banjir di Kecamatan Genuk. Salah satu peristiwa bencana banjir yang meliputi sebagian besar wilayahnya yaitu 9 dari 13 kelurahan terjadi bencana banjir. Dengan kondisi permasalahan bencana banjir di Kecamatan Genuk maka diperlukannya identifikasi bencana banjir dan penentuan jalur evakuasi bencana sebagai upaya mitigasi bencana banjir.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | G Geography. Anthropology. Recreation > G Geography (General) T Technology > Computer engineering. Embedded system. Network. Softwares. Robotics. Multimedia |
Divisions: | Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning |
ID Code: | 68727 |
Deposited By: | INVALID USER |
Deposited On: | 15 Jan 2019 14:18 |
Last Modified: | 15 Jan 2019 14:18 |
Repository Staff Only: item control page