KAJIAN TATA KELOLA PENYEDIAAN TAMAN KOTA RAMAH HAK ASASI MANUSIA DI KABUPATEN WONOSOBO

FARKHANA, Fikri and RAHDRIAWAN, Mardwi (2018) KAJIAN TATA KELOLA PENYEDIAAN TAMAN KOTA RAMAH HAK ASASI MANUSIA DI KABUPATEN WONOSOBO. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img]
Preview
PDF (Judul)
444Kb
[img]
Preview
PDF (Bab I)
1069Kb
[img]
Preview
PDF (Bab V)
124Kb
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
122Kb

Abstract

Kabupaten Wonosobo merupakan salah satu kabupaten yang mendeklarasikan diri sebagai Kota Ramah Hak Asasi Manusia pada tahun 2014. Tujuannya adalah menjadikan Wonosobo menjadi kota layak huni oleh semua golongan terutama kelompok rentan seperti anak -anak, perempuan, lansia dan kelompok difabel. Penetapan Wonosobo menjadi kota ramah hak asasi manusia sesuai dengan Peraturan Daerah Kabupaten Wonosobo Nomor 5 Tahun 2016. Salah satu bentuk implementasi untuk mewujud kan Wonosobo ramah hak asasi manusia adalah melalui pembangunan taman. Hingga saat ini Kabupaten Wonosobo telah memiliki delapan taman kota. Dua diantaranya merupakan percontohan taman ramah hak asasi manusia, yaitu Taman Kartini dan Taman Fatmawati.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:H Social Sciences > H Social Sciences (General)
J Political Science > JS Local government Municipal government
Divisions:Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
ID Code:68653
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:14 Jan 2019 09:36
Last Modified:03 Sep 2020 19:42

Repository Staff Only: item control page