KAJIAN KESIAPAN KAMPUNG JODIPAN SEBAGAI KAMPUNG WISATA KOTA MALANG

PRATIWI, Hanifah Cindy and SUSANTI, Retno (2017) KAJIAN KESIAPAN KAMPUNG JODIPAN SEBAGAI KAMPUNG WISATA KOTA MALANG. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img]
Preview
PDF (Judul)
1286Kb
[img]
Preview
PDF (Bab I)
11Mb
[img]
Preview
PDF (Bab V)
11Mb
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
253Kb

Abstract

Kota Malang, merupakan salah satu kota besar di Jawa Timur yang menjadi tujuan wisata. Pada kenyataannya objek wisata yang terdapat di Kota Malang kurang menarik bagi wisatawan, sehingga Kota Malang hanya menjadi tempat transit. Kampung Jodipan semula merupakan salah satu permukiman kumuh di Kota Malang yang mengalami transformasi menjadi kampung wisata. Berawal dari tugas praktikum PR dan Event Management, sejumlah mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadyah Malang awalnya berniat untuk mengubah perilaku warga di bantaran melalui penataan pada Kampung Jodipan. Penataan dilakukan dengan mengecat atap dan tembok -tembok rumah di RT 6, RT 7, dan RT 9 Kelurahan Jodipan yang tepatnya berada di bantaran Sungai Brantas.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure
N Fine Arts > NA Architecture
Divisions:Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
ID Code:67988
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:20 Dec 2018 09:40
Last Modified:30 Sep 2020 11:38

Repository Staff Only: item control page