KEBERLANJUTAN UMKM BERBASIS RUMAH (HOME BASED ENTERPRISE) PENGOLAHAN SINGKONG, KELURAHAN LEDOK, KECAMATAN ARGOMULYO, KOTA SALATIGA

LUKITANINGRUM, Dwi Laras and TYAS, Wido Prananing (2017) KEBERLANJUTAN UMKM BERBASIS RUMAH (HOME BASED ENTERPRISE) PENGOLAHAN SINGKONG, KELURAHAN LEDOK, KECAMATAN ARGOMULYO, KOTA SALATIGA. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img]
Preview
PDF
85Kb

Abstract

UMKM berbasis rumah atau Home-based Enterprise (HBE) merupakan konsep usaha yang memanfaatkan rumah tidak hanya sebagai tempat tinggal namun dapat juga dimanfaatkan sebagai tempat usaha. Salah satu HBE yang sedang berkembang di Indonesia adalah HBE pengolahan singkong di RW II dan RW XI, Kelurahan Ledok, Kecamatan Argomulyo, Kota Salatiga. Perkembangan HBE harus dioptimalkan dengan baik dan dikembangkan secara berkelanjutan. Keberlanjutan HBE sendiri dipengaruhi oleh beberapa faktor baik internal maupun eksternal. Faktor internal dari keberlanjutan HBE secara umum dilihat dari sumber daya manusianya, ketersediaan modal, bahan baku, pemasaran, managemen, teknologi dan infrastruktur pendukungnya (Gunardi, 1998; Hafsah, 2004; Sjaifudian, 1995) Selain itu, keberlanjutan HBE secara tidak langsung juga dipengaruhi oleh dukungan kebijakan. Hal ini yang melatarbelakangi penelitian mengenai keberlanjutan HBE pengolahan singkong yang ada.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
Divisions:Faculty of Engineering > Diploma in Urban and Regional Planning
Faculty of Engineering > Diploma in Urban and Regional Planning
ID Code:64844
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:18 Sep 2018 15:03
Last Modified:18 Sep 2018 15:03

Repository Staff Only: item control page