FAKTOR-FAKTOR PEMILIHAN LOKASI HUNIAN PERUMAHAN DI KECAMATAN UNGARAN BARAT

REZITA, Annisa and RAHAYU, Sri (2017) FAKTOR-FAKTOR PEMILIHAN LOKASI HUNIAN PERUMAHAN DI KECAMATAN UNGARAN BARAT. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img]
Preview
PDF
132Kb

Abstract

Kecamatan Ungaran Barat terbentuk tahun 2005 pembangunan Kecamatan Ungaran Barat cukup pesat karena dilintasi oleh jalan arteri yang menghubungkan Semarang-Solo-Yogyakarta menjadikan perkembangan dan pembangunan daerah di sepanjang jalan arteri tersebutdan mengalamai perkembangan yang cukup pesat salah satunya perkembangan perumahan. Perkembangan perumahan di Ungaran Barat ini sebagai dampak dari perkembangan Kota Semarang yang menjauhi pusat kota dan hingga keluar batas administrasi yaitu hingga Ungaran Barat. Saat ini Kecamatan Ungaran Barat merupakan sasaran dari pengembangan perkotaan terutama dalam bidang perumahan saat ini mulai dari perumahan sederhana, menengah maupun perumahan elit. Selain itu banyak kalangan masyarakat menengah keatas memilih hunian di daerah tersebut. Hal tersebut didukung juga oleh keberadaan daerah Ungaran Barat yang berada di lembah Gunung Ungaran sehingga memberikan view yang indah dan hawa yang sejuk serta harga rumah relatif lebih murah karena daerah Ungaran Barat belum terlalu ramai dan memiliki kepadatan yang rendah.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions:Faculty of Engineering > Diploma in Urban and Regional Planning
Faculty of Engineering > Diploma in Urban and Regional Planning
ID Code:64383
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:06 Sep 2018 11:11
Last Modified:06 Sep 2018 11:11

Repository Staff Only: item control page