Ediati, Annastasia (2015) Ambiguous genitalia:Dampak psikologis dan kebutuhan pendampingan psikologis sepanjang hayat. In: Konferensi Nasional III Ikatan Psikologi Klinis.
| PDF 644Kb |
Abstract
Ambiguous genitalia merupakan indikasi umum dari congenital adrenal hyperplasia (CAH) pada bayi dengan kromosom 46,XX. Dalam kenyataannya, bayi dengan ambiguous genitalia memunculkan keraguan dalam penentuan jenis kelamin: apakah bayi ini akan dibesarkan sebagai laki-laki atau perempuan. Paparan ini akan menjelaskan hasil riset dan pengalaman klinis penulis mengenai dampak psikologis ambiguous genitalia pada anak, disepanjang rentang kehidupannya (kanak-kanak hingga dewasa), problem psikologis yang dihadapi oleh orangtua dari anak dengan ambiguous genitalia (dari sejak anak lahir hingga dewasa), treatment yang dapat dijalani dan dampaknya jika tidak menjalani treatment, serta peran penting psikologi untuk meningkatkan kualitas hidup penderita. Kata kunci: ambiguous genitalia, congenital adrenal hyperplasia, kerancuan kelamin, kelamin ganda
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology |
Divisions: | Faculty of Psychology > Department of Psychology |
ID Code: | 63859 |
Deposited By: | INVALID USER |
Deposited On: | 28 Aug 2018 08:38 |
Last Modified: | 28 Aug 2018 08:38 |
Repository Staff Only: item control page