KAJIAN KERENTANAN EKONOMI MASYARAKAT PETANI TEMBAKAU DI KABUPATEN TEMANGGUNG

PUTRI, Ananda Kustanti and SUGIRI, Agung (2015) KAJIAN KERENTANAN EKONOMI MASYARAKAT PETANI TEMBAKAU DI KABUPATEN TEMANGGUNG. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img]
Preview
PDF
84Kb

Abstract

Tembakau Temanggung merupakan komoditas pertanian yang memiliki nilai ekonomi tinggi,. Akan tetapi, saat ini telah terjadi tren penurunan produksi rokok dan penurunan jumlah ekspor rokok. Mengacu data Badan Pusat Statistik (BPS), nilai ekspor rokok Indonesia mengalami penurunan sejak empat tahun belakangan. Selain itu, terjadi tren penurunan produksi dalam tiga tahun terakhir, terutama sejak pemerintah menerapkan tarif cukai sangat tinggi dan memberlakukan peraturan-peraturan yang memberikan batasan yang ketat bagi peredaran, penjualan dan iklan dari Produk Tembakau, yakni terutama rokok. Tren penurunan rokok ini dikhawatirkan akan terus berlanjut dengan adanya wacana kenaikan bea cukai produksi rokok sebesar 10% oleh pemerintah pada tahun 2015.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions:Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
ID Code:62092
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:26 Apr 2018 13:09
Last Modified:26 Apr 2018 13:09

Repository Staff Only: item control page