Perencanaan Struktur Gedung Rumah Sakit Siloam, Semarang

Andre, Obrien Damanik and A. S., Arif Wibowo (2018) Perencanaan Struktur Gedung Rumah Sakit Siloam, Semarang. Undergraduate thesis, Diponegoro University.

[img]Plain Text
131b
[img]Plain Text
131b

Abstract

Perencanaan gedung rumah sakit Siloam Semarang telah berhasil direncanakan. Pada perencanaan ini analisa struktur dilakukan dengan menggunakan bantuan program SAP2000v.19. Analisa beban gempa dilakukan dengan menggunakan desain respon spektrum. Berdasarkan Kriteria Desain Seismik (KDS) gedung ini menggunakan Sistem Rangka Pemikul Momen Khusus (SRPMK). Analisis struktur dalam desain gedung ini berdasarkan pada Tata Cara Perencanaan Ketahanan Gempa Untuk Struktur Bangunan Gedung dan Non Gedung (SNI 1726:2012) dan Persyaratan Beton Struktural untuk Bangunan Gedung (SNI 2847:2013) dengan menggunakan program struktur untuk mengetahui periode getar struktur dan gaya-gaya dalam yang bekerja pada struktur tersebut. Material beton yang digunakan mempunyai mutu 30 MPa, sedangkan mutu baja tulangan digunakan 400 MPa untuk Tulangan utama dan 294 MPa untuk tulangan sengkang serta plat. Berdasarkan hasil penyelidikan tanah untuk Gedung Rumah Sakit Siloam ini pondasi yang digunakan Bore Pile dengan dimensi 500 x 500 mm dan memiliki panjang 10 m.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions:Faculty of Engineering > Diploma in Civil Engineering
Faculty of Engineering > Diploma in Civil Engineering
ID Code:61068
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:28 Feb 2018 09:11
Last Modified:28 Feb 2018 09:11

Repository Staff Only: item control page