KAJIAN PENGELOLAAN PERSAMPAHAN DI KOTA SEMARANG

PANGARSO, TAUFIK YOGA and Haryanto, Ragil and Rahdriawan, Mardwi (2003) KAJIAN PENGELOLAAN PERSAMPAHAN DI KOTA SEMARANG. Undergraduate thesis, Universitas Diponegoro.

[img]
Preview
PDF
34Kb

Abstract

Peningkatan volume dan produksi sampah yang dihasilkan Kota Semarang ternyata tidak diiringi dengan kemapanan manajemen pengelolaan persampahan di Kota Semarang yakni kurangnya sumber daya manusia yang memadai, rendahnya kinerja badan pengelola, kurangnya dana, kurangnya sarana dan prasarana menyebabkan kinerjanya tidak dapat berjalan efektif dan efisien. Inti dari permasalahannya adalah belum adanya bentuk manajemen pengelolaan persampahan yang dapat mengatur pengelolaan persampahan secara efektif dan efisien di Kota Semarang, dalam hal ini terkait dengan karakteristik wilayahnya, karena karakteristik wilayah akan menjadi faktor yang membedakan penanganan sampah antara wilayah satu dengan wilayah lainnya. Hal tersebut didasarkan pada kondisi pelayanan sampah di lapangan yang menunjukkan adanya perbedaan pengelolaan sampah pada tiap bagian di wilayah Kota Semarang.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
H Social Sciences > H Social Sciences (General)
J Political Science > JS Local government Municipal government
Divisions:Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
ID Code:6054
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:29 Jan 2010 11:02
Last Modified:11 Dec 2013 08:28

Repository Staff Only: item control page