PENGARUH EDUKASI KESEHATAN REPRODUKSI TERHADAP PENGETAHUAN SISWA TENTANG TRIAD KRR (SEKSUALITAS, HIV/AIDS, DAN NAPZA) DI SMK SWADAYA KOTA SEMARANG TRI WULAN II TAHUN 2017

SIHITE, PERMAI JUSNITA (2017) PENGARUH EDUKASI KESEHATAN REPRODUKSI TERHADAP PENGETAHUAN SISWA TENTANG TRIAD KRR (SEKSUALITAS, HIV/AIDS, DAN NAPZA) DI SMK SWADAYA KOTA SEMARANG TRI WULAN II TAHUN 2017. Undergraduate thesis, Diponegoro University.

[img]
Preview
PDF - Published Version
34Kb

Abstract

Di beberapa kota besar, sekitar 21-30% remaja pernah melakukan hubungan seksual. Jumlah kasus HIV semarang sebanyak 63, sedangkan AIDS sebanyak 19 kasus. Tujuan penelitian ini adalah manganalisis pengaruh pemberian materi dan metode edukasi kesehatan reproduksi Triad KRR terhadap tingkat pengetahuan remaja di SMK Swadaya Semarang.Penelitian ini menggunakan metode penelitian eksperimental (true eksperimental) dengan dengan desain penelitian rancang acak kelompok (RAK).Sampel penelitian berjumlah 96 siswa SMK kelas XII.Data dianalisis dengan analisis univariat dan bivariate dengan uji two way anova.Hasil penelitian menunjukkan ada pengaruh pemberian edukasi kesehatan reproduksi dengan menggunakan materi Triad KRRR terhadap pengetahuan siswa (p= 0,0001). Ada pengaruh pemberian edukasi kesehatan reproduksi dengan metode ceramah dan brainstorming (0,0001). Rata-rata skor post-test tertinggi materi seksualitas dengan metode ceramah (13,25), materi HIV/ADIS dengan menggunakan metode caramah yaitu (17,12%) sedangkan materi NAPZA dengan metode ceramah (14,25%). Ada pengaruh bersama antara materi dan metode Kata Kunci: Edukasi kesehatan reproduksi, tingkat pengetahuan, remaja, Sekolah Menengah Kejuruan,daerah Lokalisasi Pasar Johar.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
Divisions:Faculty of Public Health > Department of Public Health
ID Code:60436
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:01 Feb 2018 14:54
Last Modified:01 Feb 2018 14:54

Repository Staff Only: item control page