HALAMAN JUDUL PENGENDALIAN SUDUT ARAH MOBILE ROBOT MENGGUNAKAN JARINGAN SYARAF TIRUAN BACKPROPAGATION

Dwijayanti, Diah Putu and Endah, Sukmawati Nur (2012) HALAMAN JUDUL PENGENDALIAN SUDUT ARAH MOBILE ROBOT MENGGUNAKAN JARINGAN SYARAF TIRUAN BACKPROPAGATION. Undergraduate thesis, Universitas Diponegoro.

[img]
Preview
PDF
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

496Kb

Abstract

Dunia robotika berkembang dengan begitu cepat, sehingga robot dapat diaplikasikan dalam berbagai bidang, misalnya pada bidang industri, bidang kesehatan dan bidang pertanian.Hal penting dalam perencanaan dan pembangunan robot adalah masalah olah gerPengaturan olah gerak pada robot membutuhkan algoritma cerdas agar robot dabergerak dengan baik. Tugas akhir ini membuat sebuah pengendalian sudut arah mobilerobot menggunakan jaringan syaraf tiruan backpropagation. Robot yang digunakan adarobot lego mindstroms 2.0 beroda empat. Pelatihan data menggunakan backpropagatdilakukan pada Matlab menghasilkan nilai bobot. Nilai bobot tersebut digunakan ppemrograman menggunakan Lejos yang kemudian diterapkan pada robot lego. Setelaprogram diterapkan, robot dapat bergerak melewati lintasan lurus, lintasan berbelokderajat, lintasan berbelok 45 derajat, lintasan berbelok 60 derajat dan lintasan berbelok derajat tanpa menabrak benda/rintangan dengan rata-rata tingkat keberhasilan 90.67%Pada tugas akhir ini, algoritma jaringan syaraf tiruan backpropagation telaterimplementasi dengan baik pada robot sehingga robot dapat mengendalikan olahgeraknya sendiri

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions:Faculty of Science and Mathematics > Department of Computer Science
ID Code:59642
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:19 Jan 2018 09:17
Last Modified:19 Jan 2018 09:17

Repository Staff Only: item control page