SISTEM PENGENALAN NOMOR PELAT KENDARAAN MENGGUNAKAN JARINGAN SYARAF TIRUAN BACKPROPAGATION

Mukaroh, Afifatul and Sasongko, Priyo Sidik (2016) SISTEM PENGENALAN NOMOR PELAT KENDARAAN MENGGUNAKAN JARINGAN SYARAF TIRUAN BACKPROPAGATION. Undergraduate thesis, Universitas Diponegoro.

[img]
Preview
HTML
815Kb
[img]
Preview
PDF
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

815Kb

Abstract

Dalam pengawasan lalu lintas, pengenalan nomor pelat kendaraan menjadi penting untuk dilakukan. Hal ini dikarenakan pengenalan nomor pelat kendaraan memiliki banyak tujuan seperti pengidentifikasian kendaraan curian, pengidentifikasian kendaraan yang melanggar tata tertib, manajemen perparkiran, pengecekan keluar masuk kendaraan, dan lain sebagainya. Sayangnya jumlah kendaraan yang semakin tinggi membuat hal ini tidak bisa lagi dilakukan secara manual. Maka dari itu dibutuhkan sebuah machine vision yang dapat mengenali nomor pelat kendaraan dengan cepat dan akurasi yang tinggi. Pada tugas akhir ini dikembangkan sistem pengenalan nomor pelat kendaraan menggunakan jaringan syaraf tiruan backpropagation (JST BP). Sistem ini mencari model terbaik JST BP yang mampu melakukan pengenalan karakter-karakter pada pelat dengan waktu tercepat namun dengan akurasi yang tetap tinggi. Dari model terbaik yang didapatkan, sistem pengenalan nomor pelat kendaraan ini memiliki persentase keberhasilan sebesar 99.80% pada data pelat yang digunakan sebagai pembentuk modeldan sebesar 96.10% pada data verifikasi.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions:Faculty of Science and Mathematics > Department of Computer Science
ID Code:59286
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:15 Jan 2018 11:49
Last Modified:15 Jan 2018 11:49

Repository Staff Only: item control page