SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DENGAN METODE AHP DANTOPSIS UNTUK PENILAIAN KINERJA KARYAWAN DI PT. BPR SHINTA DAYA YOGYAKARTA

APRILIANTI, HERNI DAVITA and Sarwoko, Eko Adi Sarwoko (2016) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DENGAN METODE AHP DANTOPSIS UNTUK PENILAIAN KINERJA KARYAWAN DI PT. BPR SHINTA DAYA YOGYAKARTA. Undergraduate thesis, Universitas Diponegoro.

[img]
Preview
PDF
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

456Kb

Abstract

Penilaian kinerja karyawan merupakan salah satu hal yang berguna untuk memantau kinerja karyawan dan dapat dijadikan sebagai bahan pertimbangan pemberian reward kepada karyawan. Oleh karena itu perlu dibangun suatu sistem yang mampu melakukan penilaian kinerja karyawan secara otomatis berdasarkan kriteria-kriteria tertentu. Tujuan pembuatan tugas akhir ini adalah untuk membuat sistem pendukung keputusan dengan metode Analytical Hierarchy Process (AHP) dan Technique For Ordered Preference By Similarity To Ideal Solution (TOPSIS) untuk penilaian kinerja karyawan di PT. BPR Shinta Daya Yogyakarta. Sistem dikembangkan dengan model pengembangan waterfall dan bahasa pemrograman PHP. Hasil akhir sistem berupa urutan alternatif data (perankingan) karyawan terbaik berdasarkan nilai preferensi yang didapat dari hasil perhitungan. Sistem pendukung keputusan ini akan digunakan oleh PT. BPR Shinta Daya Yogyakarta sebagai pendukung dalam pengambilan keputusan menentukan karyawan-karyawan terbaik di perusahaan tersebut.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions:Faculty of Science and Mathematics > Department of Computer Science
ID Code:59215
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:12 Jan 2018 14:38
Last Modified:12 Jan 2018 14:38

Repository Staff Only: item control page