ANALISA JUMLAH MIKROBA (Total Plate Count) IKAN TUNA (Thunnus sp) ASAP DAN IKAN KAMBING-KAMBING (Abalistes stellaris) ASAP MENGGUNAKAN ASAP CAIR TEMPURUNG KELAPA

AGS Apriliani, Dwi and Arfiani, Asruri (2017) ANALISA JUMLAH MIKROBA (Total Plate Count) IKAN TUNA (Thunnus sp) ASAP DAN IKAN KAMBING-KAMBING (Abalistes stellaris) ASAP MENGGUNAKAN ASAP CAIR TEMPURUNG KELAPA. In: Prosiding Seminar Tahunan Hasil Penelitian Perikanan dan Kelautan VI. Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan, pp. 829-835. ISBN 2339-0883

[img]
Preview
PDF - Published Version
745Kb

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jumlah mikroba ikan tuna dan ikan kambing-kambing asap menggunakan asap cair tempurung kelapa selama penyimpanan suhu ruang. Sampel dalam penelitian ini adalah ikan tuna dan ikan kambing-kambing yang telah di fillet dengan berat 50 gram. Asap cair tempurung kelapa 3% serta larutan garam 10%. Analisa data pada penelitian ini menggunakan ANOVA. Parameter penelitian adalah cemaran mikroba (Total Plate Count), dan data pendukung uji organoleptik ikan segar dan ikan asap. Hasil uji TPC ikan tuna pada hari ke-0, 2, 4 adalah 2.3x103kol/gr, 2.8x104 kol/gr, tidak dapat dihitung (TBUD). Sedangkan hasil uji TPC ikan kambing-kambing asap pada hari ke-0, 2, 4 adalah 2.7x103 kol/gr, 4.7x104 kol/gr, TBUD. Hasil uji organoleptik ikan tuna asap selama penyimpanan suhu ruang hari ke- 0, 2, 4 adalah 8,67, 7,1, dan 1,83. Sedangkan hasil uji organoleptik ikan kambing-kambing asap selama penyimpanan hari ke-0, 2, 4 adalah 8,33, 7,23 dan 1,7. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian asap cair memberikan pengaruh nyata (P < 0,05) pada jumlah mikroba ikan tuna dan ikan kambing-kambing asap.

Item Type:Book Section
Subjects:S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling
Divisions:Faculty of Fisheries and Marine Sciences > Department of Fisheries
ID Code:56199
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:20 Sep 2017 10:22
Last Modified:20 Sep 2017 10:22

Repository Staff Only: item control page