Hidayah, Nurul (2003) Hubungan Status Reproduksi Dan Perilaku Sehat Ibu dengan Kejadian Komplikasi Persalinan Di Wilayah Kerja Puskesmas Karanganom Kabupaten Klaten Tahun 2002. Undergraduate thesis, Diponegoro University.
| PDF - Published Version 15Kb |
Official URL: http://www.fkm.undip.ac.id
Abstract
Komplikasi persalinan, kehamilan dan nifas merupakan penyebab terbesar pada kematian ibu di Indonesia (95%). Melalui pendekatan Determninan Kematian Maternal dapat diuraikan beberapa penyebab komplikasi persalinan yang sangat kompleks. Dan melalui upaya Safe Motherhood diharapkan dpat menyelamatkan wanita agar kehamilan dan persalinan dapat dilalui denghan sehat dan aman tanpa ada komplikasi. Penelitian ini bertujuan mengetahui hubungan status reproduksi dan perilaku sehat ibu dengan kejadian komplikasi persalinan. Jenis studi explanatory survey dengan rancangan case control. Populasi peneliti adalah seluruh ibu yang melahirkan di Wilayah Kerja Puskesmas Karanganom Kabupaten Klaten Tahun 2002. Penentuan jumlah sampel dengan menggunakan rumus Stanley Lemeshow diperoleh sampel sebanyak 68 orang. Pengambilan sampel dengan cara acak sederhana. Penelitian ini dilalukan dengan wawancara dan pengisian kuesioner. Uji statistiknya menggunakan uji Regresi Logistik. Hasil uji hipotesis dengan menggunakan uji regresi logistik dengan perhitungan oods rasio dengan taraf signifikansi 10 % diproleh kesimpulan bahwa bahwa terdapat hubungan dan besar risiko umur ibu dengan kejadian komplikasi persalinan (p:0,008 dan OR:6,67); terdapu hubungan dan besar risiko paritas ibu dengan kejadian komplikasi persalinan (p:0,008 dan OR:10,15); terdapat hubungan dan besar risiko pemeriksaan antenal dengan kejadian komplikasai persalinan (p:0.003 dan OR:6,39); tidak terdapat hubungan kestabilan emosi dengan kejadian komplikasi persalinan; dan nilai probabilitas kemungkinan terjadinya komplikasi persalinan yang disebabkan oleh umur ibu dan pemeriksaan antenatal sebesar 0,044. Untuk menurunkan jumlah komplikasi persalinan disarankan adanya kerjasama yang baik antara petugas kesehatan, masyarakat dan pemerintah dalam meningkatkan gerakan Sayang Ibu khususnya kegiatan pemantauan dan perawatan ibu hamil dan bersalin oleh tenaga kesehatan di wilayah binaannya. Partisipasi aktif ibu dalam usaha mencari informasi dan usaha penerapannya sangat diperlukan untuk mencapai tingginya derajat kesehatan ibu selama hamil dan proses persalinan yang normal yang dapat melahirkan bayi yang sehat. Kata Kunci: Status reproduksi sehat, perilaku sehat dan kejadian komplikasi persalinan The labor complisation, the pregnancy and secondary hemorrhage is the biggest maternal death cause in Indonesia. With maternal death determinant cuold be learned much complek labor complication cause. And the Safe Motherhood program is an effort to safe all mothers from the high-risk pregnancy and labor. The research's aim is to recognize the relationship of the reproduction status and mother's health attitude with the labor complication incident in the area of Puskesmas Karanganom Kabupaten Klaten 2002.This research applies the explanatory survey with case control. The population research is all mother who delivered babies in the year of 2002 in the area of Puskesmas Karanganom. With Stanley Lemeshow formulation result there 68 respondency. The sample was collected in random, simple order. The research is conducted through interviews and Questionaire. The statistic examination is applying the Regression Logistics examination and odds ratio calculation of 10 % significance. The result concludest that there is a relationship and risk mother's age with labor complication (p:0,008 and OR:6,67); there is a relationship and risk mother's party with labor complication incident (p:0,008 and OR:10,15); there is a relationship and risk the antenatal examination with the labor complication incident (p:0,003 and OR:6,39); there is no relationship emotional stability with the labor complication incident; and there is finding of a propbability value of the labor complication incident, which is caused by mother's age and the antenatal examionation in the amount 0,044. The suggestion in order to reduce labor complication 's incident, the health provider's officer, society and the government should work hand in the so called the love-mother movement, especially toward pregnant mother's observation and labor activity in each of their authority regions. A mother should participate actuvitely in looking for information and the effort to implement it. This action is strongly needed to rearch the high level of mother'a health and normal process, which in the end will deliver a healthy baby. Keyword: Reproduction healthy status, health attitude, and labor complication
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine |
Divisions: | Faculty of Public Health > Department of Public Health |
ID Code: | 5561 |
Deposited By: | INVALID USER |
Deposited On: | 26 Jan 2010 11:37 |
Last Modified: | 26 Jan 2010 11:37 |
Repository Staff Only: item control page