FIRDAUS, Adrian Bani and PRADOTO, Wisnu (2016) KAJIAN KARAKTERISTIK DAN PERSEBARAN AKTIVITAS KOMERSIAL DI KAWASAN KORIDOR JALAN SETURAN. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO.
| PDF (Judul) 275Kb | |
| PDF (Bab I) 655Kb | |
| PDF (Bab V) 11Kb | |
| PDF (Daftar Pustaka) 284Kb |
Abstract
Aktivitas komersial di kawasan Jalan Seturan sebenarnya sudah ada sejak beberapa tahun terakhir. Aktivitas ini kemudian mengalami perkembangan yang terus menerus hingga menunjukkan beberapa fenomena.Fenomena yang terlihat pada kawasan ini antara adalah bangunan-bangunan komersial yang ada di kawasan Jalan Seturan tidak hanya berada pada tepi jalan utama saja, tetapi juga di tepi jalan-jalan lain dan tersebar di beberapa lokasi. Akan tetapi, walaupun aktivitas komersial yang ada di kawasan Jalan Seturan tersebar di beberapa lokasi, tetapi terdapat keberagaman dalam hal tingkat kepadatan bangunannya. Pada satu lokasi tertentu kepadatan bangunan-bangunan yang berfungsi komersial cukup tinggi, sedangkan pada lokasi yang lain kepadatan bangunan-bangunan ini cukup rendah. Selain keberagaman dalam hal tingkat kepadatan bangunannya, aktivitas komersial yang ada di kawasan Jalan Seturan juga terlihat beragam dalam hal jenis barang atau jasa yang ditawarkan dan juga frekuensi kunjungan konsumen. Aktivitas komersial yang ada tidak hanya menawarkan barang-barang kebutuhan sehari-hari saja, tetapi sudah berkembang pada berbagai kebutuhan lain yang lebih kompleks.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HC Economic History and Conditions |
Divisions: | Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning |
ID Code: | 55241 |
Deposited By: | INVALID USER |
Deposited On: | 09 Aug 2017 15:34 |
Last Modified: | 21 Sep 2020 10:08 |
Repository Staff Only: item control page