PRASETIYO, Dwi Hari and Wahyudi, Sugeng and MUHARAM, Harjum (2013) LEAD-LAG DAN VOLATILITY SPILLOVER ALIRANINVESTASI ASING PADA PERDAGANGAN SAHAMDI BURSA EFEKINDONESIA TAHUN 2009 – 2012. Masters thesis, Diponegoro University.
| PDF 1379Kb |
Abstract
Dengan semakin berkembangnya perekonomian di Indonesia, pasar modal Indonesia menjadi salah satu pasar yang menjanjikan danakan meningkatkan masuknya aliran investasi asing. Semakin banyak aliran modal asing yang masuk di pasar modal Indonesia berpotensi membuat pasar menjadi rentan pada berbagai macam gejolak.Terutama apabila investor asing menggunakan pertimbangan investasi untuk jangka pendek, sehingga investor asing bersikap responsif terhadap berbagai sentimen di pasar. Penelitian ini memberikan kontribusi dengan menunjukkan pengaruh dan hubungan timbal balik aliran modal asing terhadap return pasar dan volatilitas pasar di bursa saham Indonesia. Selain itu, hasil yang diperoleh dalam penelitian juga menunjukkan adanya penyebaran volatilitas aliran investasi asing dan return pasar.dari hasil yang diperoleh dapat disimpulkan bahwa masuknya aliran investasi asing memberikan dampak kenaikan harga, namun keluarnya aliran investasi asing dalam jumlah besar dapat memberikan dampak yang sangat buruk pada pasar saham yang disebabkan oleh return negatif dan peningkatan volatilitas pasar.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Management |
ID Code: | 48181 |
Deposited By: | INVALID USER |
Deposited On: | 23 Mar 2016 14:58 |
Last Modified: | 23 Mar 2016 14:58 |
Repository Staff Only: item control page