Constribution A L'etude De La Croissance Et De La Production D'astaxanthine Chez Phaffia Rhodozyma PR 190. (Contribution To The Study Of The Growth And Astaxanthin Production By Phaffia Rhodozyma PR 190).

Kusdiyantini, Endang (1998) Constribution A L'etude De La Croissance Et De La Production D'astaxanthine Chez Phaffia Rhodozyma PR 190. (Contribution To The Study Of The Growth And Astaxanthin Production By Phaffia Rhodozyma PR 190). PhD thesis, Institut National des Sciences Appliquees, Toulouse, Perancis.

[img]
Preview
PDF
72Kb

Abstract

Dewasa ini perhatian terhadap pigmen karotenoid, misalnya astaksantin, dalam akuakultur ikan-ikan estuaria, kepiting dan udang mengalami peningkatan. Sebagai makanan tambahan, pigmen tersebut harus ditambahkan untuk mendapatkan warna karakteristiknya. Semakin meningkatnya sector agro-alimentasi mengakibatkan permintaan yang tinggi terhadap pigmen tersebut. Pigmen ini dapat diperoleh melalui teknik ekstraktif, sintesis secara kimia atau melalui jalur bioteknologi. Potensi bioteknologi memberi harapan besar untuk memenuhi kebutuhan pengadaan pigmen karoteoid. Phaffia rhodozyma PR 190 yang merupakan mutan khamir digunakan sebagai mikroorganisme penghasil astaksantin. Dalam desertasi ini dilakukan optimaalisasi substrat, media kultur, stoikiometrik dan dinamik serta produksi pigmen astaksantin dari P. rhodozyma PR 190 dengan menggunakan teknik fermentasi diskontinu (batch). Untuk meningkatkan konsentrasi volumetric pigmen intaseluler ini digunakan teknik bioreactor membran. Hasil eksperimen memperlihatkan kenaikan biomassa dengan factor 43 dibanding pada kultur diskontinu dan produksi astaksantin kelipatan 13. parameter kinetika pertumbuhan dan produksi astksantin yang diperoleh secara eksperimen telah dikembangkan dengan menggunakan model matematika.

Item Type:Thesis (PhD)
Subjects:Q Science > Q Science (General)
Divisions:Faculty of Science and Mathematics > Department of Biology
ID Code:467
Deposited By:Mr. Sugeng Priyanto
Deposited On:02 Sep 2009 06:08
Last Modified:02 Sep 2009 06:08

Repository Staff Only: item control page