ANALISIS FAKT0R FAKTOR MOTIVASI YANG BERPENGARUH TERHADAP KEPATUHAN DOKTER SPESIALIS DALAM PENULISAN RESEP SESUAI FORMULARIUM DI INSTALASI RAWAT JALAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KOTA SEMARANG

Widyah Hastuti, Niken (2005) ANALISIS FAKT0R FAKTOR MOTIVASI YANG BERPENGARUH TERHADAP KEPATUHAN DOKTER SPESIALIS DALAM PENULISAN RESEP SESUAI FORMULARIUM DI INSTALASI RAWAT JALAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KOTA SEMARANG. Masters thesis, MIKM UNDIP.

[img]
Preview
PDF
486Kb

Abstract

Adanya perbedaan persepsi mengenai mutu pelayanan antara konsumen dan provider sering mengakibatkan keluhan akan pelayanan. Konsumen mengartikan pelayanan yang bermutu apabila pelayanan tersebut ramah, nyaman dan menyenangkan. Sedangkan provider mengartikan mutu apabila pelayanan sesuai dengan standar 1). Pelayanan kesehatan pasien rawat jalan kini merupakan salah satu pelayanan yang menjadi perhatian utama rumah sakit diseluruh dunia. Hampir seluruh rumah sakit di negara maju kini meningkatkan mutu dan kualitas pelayanan terhadap pasien rawat jalan, hal ini disebabkan 2) 1. Jumlah pasien rawat jalan jauh lebih besar daripada pasien rawat inap sehingga pasien rawat jalan sebenarnya merupakan aset/ sumber pangsa pasar yang besar yang belum dioptimalkan. 2. Adanya fenomena peningkatan pelayanan pasien rawat jalan dari tahun ke tahun. Hal ini disebabkan adanya perkembangan yang pesat dari teknologi kedokteran, perkembangan perusahaan asuransi dan perilaku masyarakat yang cenderung lebih menyukai pelayanan rawat jalan yang mendorong perkembangan jumlah pasien rawat jalan dibandingkan rawat inap. 3. Penghasilan dari pasien rawat jalan diprediksikan akan mengimbangi pemasukan dari pasien rawat inap di masa mendatang sehingga kenyataan ini merupakan faktor kunci di dalam peningkatan financial rumah sakit yang berguna untuk kelangsungan operasional jangka panjang rumah sakit. 4. Di dalam memilih rumah sakit untuk rawat inap, pilihan pasien biasanya mulai dari

Item Type:Thesis (Masters)
Subjects:A General Works > AS Academies and learned societies (General)
Divisions:School of Postgraduate (mixed) > Master Program in Public Health
ID Code:4396
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:19 Jan 2010 12:25
Last Modified:19 Jan 2010 12:25

Repository Staff Only: item control page