MEGAWATI, Listkanisa Rahma and YULIASTUTI, Nany (2010) IMPLEMENTASI RUANG TERBUKA HIJAU DALAM KONSEP UNIT LINGKUNGAN BERTETANGGA DI PERUMAHAN PONDOK RADEN PATAH. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO.
PDF Restricted to Repository staff only 2874Kb |
Abstract
Rumah merupakan salah satu kebutuhan pokok yang harus dipenuhi untuk kesejahteraan manusia. Peningkatan akan kebutuhan rumah mengalami peningkatan sesuai dengan jumlah penduduk. Hal ini menyebabkan pembangunan perumahan diarahkan menuju pinggiran kota. Pembangunan perumahan di pinggiran kota, lebih di khusukan untuk masyarakat yang memiliki perekonomian menengah ke bawah. Kendala yang dihadapi dalam pembangunan di wilayah pinggiran adalah kurang proposionalnya pembangunan perumahan tidak sesuai dengan standart lahan terbangun 60 % dan lahan terbuka 40 %. Pada perumahan pinggiran ini mayoritas tanah dimaksimalkan sebagai lahan terbangun.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | G Geography. Anthropology. Recreation > GF Human ecology. Anthropogeography H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform N Fine Arts > NA Architecture |
Divisions: | Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning |
ID Code: | 42226 |
Deposited By: | INVALID USER |
Deposited On: | 13 Feb 2014 13:29 |
Last Modified: | 14 Jul 2014 10:46 |
Repository Staff Only: item control page