KARAKTERISTIK SEKTOR INFORMAL PADA KERETA REL LISTRIK (KRL) EKONOMI (RUTE: JAKARTA-BOGOR)

WIDIHANDOKO, Bagus and ALIE, Mohammad Mukti (2013) KARAKTERISTIK SEKTOR INFORMAL PADA KERETA REL LISTRIK (KRL) EKONOMI (RUTE: JAKARTA-BOGOR). Undergraduate thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img]PDF
Restricted to Repository staff only

3092Kb

Abstract

Sektor informal di Indonesia terjadi karena urbanisasi. Sedangkan urbanisasi sendiri terjadi karena kemajuan ekonomi di perkotaan dan mendeknya sektor pertanian di desa. Para warga desa mendatangi kawasan perkotaan tanpa di sertai kemampuan yang memadai. Oleh karena itu banyak yang tidak dapat tertampung di sektor formal sehingga mereka beralih ke sektor informal. Sektor informal banyak muncul di daerah yang berpotensi melahirkan permintaan akan suatu barang yang tinggi.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:G Geography. Anthropology. Recreation > G Geography (General)
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Divisions:Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
ID Code:42028
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:10 Feb 2014 10:44
Last Modified:15 Jul 2014 14:33

Repository Staff Only: item control page