PENGARUH PEMBANGUNAN KAMPUNG PERKOTAAN TERHADAP KONDISI FISIK LINGKUNGAN PERMUKIMAN DAN KONDISI SOSIAL EKONOMI MASYARAKAT (Studi Kasus: Kampung Kanalsari – Semarang)

Widyastuti, Sari (2007) PENGARUH PEMBANGUNAN KAMPUNG PERKOTAAN TERHADAP KONDISI FISIK LINGKUNGAN PERMUKIMAN DAN KONDISI SOSIAL EKONOMI MASYARAKAT (Studi Kasus: Kampung Kanalsari – Semarang). Undergraduate thesis, Universitas Diponegoro.

[img]
Preview
PDF
588Kb

Abstract

Peningkatan kebutuhan lahan permukiman yang tidak diimbangi dengan ketersediaan lahan, merupakan satu alasan bahwa lahan permukiman di Kampung Kanalsari menjadi suatu aset yang sangat berharga. Kepemilikan lahan yang sah menjadikan warga terus termotivasi untuk membangun dan meperbaikan rumahnya sesuai dengan kemampuan perekonomian keluarga. Maraknya pembangunan rumah menyebabkan pembangunan prasarana kampung belum menjadi prioritas utama bagi warga Kampung Kanalsari. Akibat yang kemudian dirasakan adalah jalan lingkungan mulai mengalami kerusakan, aliran air menuju Sungai Kali Banger mulai tidak lancar, terjadi genangan saat musim hujan dan melubernya air limbah cuci dan mandi ke pekarangan rumah.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
Divisions:Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
ID Code:4176
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:18 Jan 2010 17:23
Last Modified:18 Jan 2010 17:23

Repository Staff Only: item control page