ANALISIS KOROSI EROSI PADA BAJA KARBON SEDANG AKIBAT ALIRAN AIR LAUT

PRIHADI, RIAWAN and Bayuseno, A.P.Dr. Ing. Ir. , MSc (2012) ANALISIS KOROSI EROSI PADA BAJA KARBON SEDANG AKIBAT ALIRAN AIR LAUT. Undergraduate thesis, Mechanical Engineering Departement, Faculty Engineering of Diponegoro University.

[img]
Preview
PDF
10Mb
[img]PDF
Restricted to Repository staff only

1647Kb

Official URL: http://mesin.undip.ac.id

Abstract

Baja adalah salah satu jenis logam yang paling banyak digunakan dalam bidang teknik. Penggunaan baja dapat disesuaikan dengan kebutuhan karena banyak sekali macamnya dengan sifat dan karakter yang berbeda-beda. Tetapi umur penggunaan logam juga dipengaruhi oleh faktor lingkungan. Salah satunya disebabkan oleh korosi erosi air laut. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa korosi erosi pada baja karbon sedang akibat aliran air laut. Beberapa pengujian yang dilakukan antara lain: komposisi kimia (spectrometry), SEM+EDS, kekerasan mikro (micro vickers) dan perhitungan laju korosi dalam mpy (mils penetration per year). Perhitungan laju korosi menunjukkan spesimen ini masih memiliki resistansi terhadap korosi yang tergolong baik. Pengujian SEM+EDS menunjukkan spesimen mengalami keausan dan teroksidasi sehingga pada permukaan spesimen yang terkena korosi membentuk fasa besi oksida. Kekerasa pada daerah yang terkorosi lebih rendah daripada daerah yang tidak terkena korosi, sehingga menyebabkan kekuatannya menurun. Kata Kunci: Korosi, baja karbon, komposisi kimia, kekerasan mikro, SEM+EDS, mpy (mils penetration per year), besi oksida.

Item Type:Thesis (Undergraduate)
Subjects:T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions:Faculty of Engineering > Department of Mechanical Engineering
Faculty of Engineering > Department of Mechanical Engineering
ID Code:41504
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:22 Jan 2014 09:06
Last Modified:22 Jan 2014 09:06

Repository Staff Only: item control page