Muanif, Muanif and Rahmat, Rahmat (2013) EVALUASI BILANGAN EXCESS AIR PADA UNIT 2 PLTU 1 JAWA TENGAH REMBANG ( EVALUATION NUMBER OF EXCESS AIR IN THE UNIT 2 PLTU 1 JAWA TENGAH REMBANG ). Undergraduate thesis, D3 Kerjasama PT. PLN Fakultas Teknik.
| PDF 151Kb | |
| PDF 35Kb | |
PDF Restricted to Repository staff only 229Kb | ||
PDF Restricted to Repository staff only 2015Kb | ||
| PDF 34Kb |
Abstract
Pembakaran sempurna dengan udara teoritis sangat sulit dicapai karenapada kenyataannya, tidak semua oxygen dapat bertemu dan bereaksi dengan unsur-unsur dalam bahan bakar. Karena itu, untuk menjamin terlaksananya proses pembakaran sempurna, maka diberikan sejumlah udara berlebih.Tetapi mengingat udara berlebih akan membawa panas keluar cerobong, maka jumlahnya harus ideal. Pada Tugas Akhir ini bertujuan untuk mendapatkan bilangan excess air yang optimal dengan membandingkan secara kalkulasi dan terukur pada beban 300 MW Unit 2 PLTU 1 Jawa Tengah Rembang.Hasil evaluasi menunjukkan set point O2content dengan kalkulasi sudah sesuai, tetapi set point O2 content dengan aktual lebih besar, kemungkinan penyebabnya adalah kebocoran udara dan kesalahan pemasangan letak sensor O2 content. Pada nilai excess air dan O2content yang optimal pada beban 300 MW adalah pada aliran 144 ton/ jam dengan excess air 20 % s/d 20,6 % menghasilkan O2 content sebesar 3,5 % s/d 3,6 %.Selisih antara udara berlebihterukur dan kalkulasi semakin mengecil yang berbanding lurus dengan penambahan bahan bakar batubara,tetapi sebaliknya semakin besar bahan bakar maka selisih udara lebih yang keluar akan semakin kecil dan menyebabkan flue gas kurang bersih dan kurang aman, maka dari itu harus dilakukan evaluasi, analisa, koreksi, terhadap unjuk kerja untuk mendapatkan hasil yang optimal. Kata kunci: Excess Air,Pembakaran sempurna, O2 Content. Complete combustion with the theoretical air is very difficult to achieve because in reality, not all the oxygen can meet and react with elements in the fuel. Therefore, to guarantee the implementation of complete combustion process, then given a certain amount of excess air. But given the excess air will take the heat out of the chimney, then the amount of air should be ideal. In this final project aims to obtain the optimal excess air numbers by comparing the calculated and measured at the load of 300 MW Unit 2 PLTU 1 Central Java Rembang. The evaluation shows the set point by calculating the O2 content is appropriate, but the set point with the actual O2 content larger, likely cause is air leakage and installation errors location of the sensor O2 content..On the value of excess air and O2 content in the optimal load is 300 MW on stream 144 ton / hour with 20% excess air s / d 20.6% with a produces of 3.5% O2 content s / d 3.6%. The difference between the measured and calculated excess air gets smaller proportional with the addition of coal, but on the contrary the greater the difference in fuel more air that comes out will be smaller and cause less gas flue are clean and safe, so it must be done the evaluation, analysis, correction, the performance to get optimal results. Keywords: Complete combustion,Excess air, O2 Content.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery |
Divisions: | Faculty of Engineering > Diploma in Mechanical Engineering Faculty of Engineering > Diploma in Mechanical Engineering |
ID Code: | 41274 |
Deposited By: | INVALID USER |
Deposited On: | 20 Jan 2014 09:12 |
Last Modified: | 20 Jan 2014 09:12 |
Repository Staff Only: item control page