Restorasi Citra Magnitude Magnetic Resonance Imaging (MRI) dengan Menggunakan Pendekatan Distribusi Maxwell-Boltzmann dan Simulated Annealing

Adi, Kusworo and Suksmono, Andryan B. and Mengko, Tati L. R. (2007) Restorasi Citra Magnitude Magnetic Resonance Imaging (MRI) dengan Menggunakan Pendekatan Distribusi Maxwell-Boltzmann dan Simulated Annealing. Jurnal Penelitian dan Pengembangan Telekomunikasi, 12 (2). pp. 126-131. ISSN 1410-7066

[img]
Preview
PDF (Jurnal Penelitian dan Pengembangan Telekomunisi (Kusworo Adi))
1188Kb

Official URL: http://www.stttelkom.ac.id/jurtel

Abstract

Pendekatan mekanika statistik dengan distribusi Maxwell-Boltzmann telah diterapkan untuk restorasi citra magnitude menggunakan algoritma Metropolis Hastings markov Chain Monte Carlo (MHMCMC). Metode ini diterapkan pada citra magnitude magnetic resonance imaging (MRI) yang terdegradasi oleh derau Gaussian dengan simulated annealing sebagai temperatur scheduling. Hasil dari proses restorasi citra magnitude memberikan hasil yang cukup baik dengan signal to noise ratio (SNR) 13,391 dB pada temperatur awal 1,18. Citra terdegradasi tersebut dapat direstorasi dengan baik pada 500 iterasi dan 800 chain. Kata kunci: algoritma MHMCMC, distribusi Maxwell-Boltzmann, simulated anneuling

Item Type:Article
Subjects:Q Science > QC Physics
Divisions:Faculty of Science and Mathematics > Department of Physics
ID Code:41154
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:20 Dec 2013 10:31
Last Modified:20 Dec 2013 10:31

Repository Staff Only: item control page