PERAN LOCUS OF CONTROL DAN PERAN MANAJERIAL DALAM HUBUNGAN ANTARA PARTISIPASI ANGGARAN DENGAN KINERJA MANAJERIAL DAN KEPUASAN KERJA Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Di BEI

RAHARJA, RAHARJA (2010) PERAN LOCUS OF CONTROL DAN PERAN MANAJERIAL DALAM HUBUNGAN ANTARA PARTISIPASI ANGGARAN DENGAN KINERJA MANAJERIAL DAN KEPUASAN KERJA Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Di BEI. PhD thesis, Program Pascasarjana Undip.

[img]
Preview
PDF
1348Kb

Abstract

Penelitian tentang hubungan antara partisipasi anggaran dengan kinerja manajerial dan kepuasan kerja menghasilkan pola hubungan yang masih beragam. Banyak peneliti mencoba memasukan variabel-variabel kontinjensi yang bersifat moderating maupun intervening. Penelitian ini ditujukan untuk menganalisis kompleksitas hubungan antara partsipasi dalam penyusunan anggaran dengan kinerja manajerial dan kepuasan kerja, dengan menyertakan locus of control dan peran manajerial (managerial role) sehingga dapat dihasilkan suatu model yang sesuai (fit) untuk dapat diterapkan dalam aplikasi manajerial perusahaan. Responden penelitian ini adalah para manajer dan staf perusahaan manufaktur terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) yang terlibat dalam penyusunan anggaran baik divisi maupun perusahaan. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling dan data diperoleh melalui mail survey. Selanjutnya data dianalisis menggunakan teknik Structural Equation Modeling dengan bantuan software Partial Least Square. Hasil penelitian menunjukkan hubungan yang signifikan antara partisipasi dalam penyusunan angaran dengan kepuasan kerja. Demikian juga diperoleh bukti bahwa locus of control (dalam penelitian ini interal Locus of control) menjadi pemoderasi hubungan antara partisipasi dengan kinerja manajerial dan kepuasan kerja. Di sisi lain, penelitian ini tidak berhasil mengkonfirmasi pengaruh positif dari partisipasi anggaran terhadap kinerja manajerial. peran manajerial tidak terbukti sebagai variabel pemoderasi dalam hubungan antara partisipasi anggaran dengan kinerja manajerial dan kepuasan kerja. Peran manajerial dalam penelitian ini justru berpengaruh terhadap positif terhadap kinerja manajerial dan kepuasan kerja. Kata kunci: partisipasi anggaran, kinerja manajerial, kepuasan kerja, locus of control, peran manajerial Research on the relationship between budget participation with managerial performance and job satisfaction produces a still different pattern of relationships. Many researchers tried to incorporate contingency variables are moderating or intervening. This study aimed to analyze the complexities of the relationship between participation in budgeting and managing performance and job satisfaction, to include locus of control and managerial roles (managerial role) so that it can produce a model that is fit to be applied in corporate managerial applications. The research respondents were managers and staff of the company's manufacturing companies on the Indonesian Stock Exchange (IDX) involved in the preparation of both divisional and corporate budgets. The sampling technique used was purposive sampling and data obtained through a mail survey. Then the data were analyzed using the technique of Structural Equation Modeling with Partial Least Square assistance software. Results showed a significant relationship between the participation in the preparation of budgets and job satisfaction. Similarly obtained evidence that the locus of control (in this study interal Locus of control) to moderating the relationship between participation in managerial performance and job satisfaction. On the other hand, the study failed to confirm the positive effect of budget participation on managerial performance. managerial role is not proven as moderating variables in the relationship between budget participation with managerial performance and job satisfaction. Managerial role in this study actually a positive effect on managerial performance and job satisfaction. Keywords: budget participation, managerial performance, job satisfaction, locus of control, managerial roles

Item Type:Thesis (PhD)
Subjects:H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions:School of Postgraduate (mixed) > Doctor Program in Economics
ID Code:40813
Deposited By:INVALID USER
Deposited On:28 Nov 2013 10:21
Last Modified:28 Nov 2013 10:21

Repository Staff Only: item control page